Analisis faktor-faktor yang mempngaruhi attitude towards brand dan attitude toward consumption serta implikasinya pada purchase intention telaah pada calon konsumen eyelash extension di salon house of lash

Nathania, Nathania (2017) Analisis faktor-faktor yang mempngaruhi attitude towards brand dan attitude toward consumption serta implikasinya pada purchase intention telaah pada calon konsumen eyelash extension di salon house of lash. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (941kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (957kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (762kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (901kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN AWAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pada zaman sekarang ini tampil cantik telah menjadi sebuah kebutuhan, khususnya bagi wanita. Tampil cantik yang dimaksud adalah kesan dari penampilan fisik individu, khususnya wajah. Dalam hal merias wajah, mata merupakan bagian terpenting. Untuk mendapatkan bulu mata yang indah dan lentik dapat menggunakan bulu mata palsu tetapi penggunaannya membutuhkan waktu yang cukup lama, sehingga hal ini membuka peluang bagi para pebisnis salon kecantikan untuk menyediakan jasa menyambung bulu mata secara semi permanen yang disebut dengan eyelash extension. Salah satu salon yang menyediakan jasa eyelash extension, yaitu House of Lash. Adapun permasalahan pada penelitian ini diajukan untuk mengetahui apakah purhase intention calon konsumen Eyelash Extension di salon House of Lash dipengaruhi oleh normative influence dan perceived price melalui attitude towards brand, self image dan appearance consciousness melalui attitude toward consumption. Model teoritis dalam penelitian ini disampaikan dengan 6 hipotesis yang akan diuji menggunakan Structural Equation Model. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 135 responden, berkelamin wanita, memiliki usia 20-35 tahun, mengetahui tentang treatment eyelash extension tetapi belum pernah melakukan eyelash extention, mengetahui tentang keberadaan salon House of Lash, pernah melihat hasil dari eyelash extension di salon House of Lash dan mengetahui harga eyelash extension di salon House of Lash. Hasil analisis menunjukan bahwa normative influence dan perceived price berpengaruh positif terhadap purchase intention melalui attitude towards brand. Selain itu, self image dan appearance consciousness juga berpengaruh positif terhadap purchase intention melalui attitude toward consumption. Kesimpulan penelitian ini adalah keinginan untuk tampil cantik dan memiliki bulu mata yang lentik memberikan value yang tinggi kepada calon konsumen untuk menggunakan eyelash extension. Jika konsumen sudah memiliki value yang bagus terhadap penggunaan eyelash extension maka memungkinkan konsumen untuk memiliki niatan untuk memasang eyelash extension setelah melihat hasil dari pemasangan eyelash extension orang disekitarnya. Berdasarkan kesimpulan tersebut, maka dapat disarankan House of Lash untuk membuat satu website khusus yang berisikan foto hasil dari setiap pemasangan eyelash extension yang telah dilakukan dan komentar dari setiap konsumen yang telah melakukan eyelash extension di salon House of Lash.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Subjects: 200 Religion > 260 Social and ecclesiastical theology > 261 Social theology and interreligious relations and attitudes
300 Social Sciences > 330 Economics > 338 Production (Agriculture, Business Enterprise, Extraction of Minerals, General Production) > 338.01 Factors of Production
600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 658 General management (Risk Management, Profit and Loss, Logistics) > 658.8 Mall, Shopping Center, E-Commerce > 658.87 Retail Channel > 658.872 Brand, Branding
Divisions: Faculty of Business > Management
Depositing User: mr admin umn
Date Deposited: 24 Jul 2017 07:51
Last Modified: 15 May 2023 07:38
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/1406

Actions (login required)

View Item View Item