Pendayagunaan Microsoft Excel Sebagai Perangkat Pendukung Perancangan Piranti Lunak Visual

Pane, Ivransa Zuhdi (2020) Pendayagunaan Microsoft Excel Sebagai Perangkat Pendukung Perancangan Piranti Lunak Visual. SENASTER "Seminar Nasional Riset Teknologi Terapan", 1 (1). ISSN 2747-1217

Full text not available from this repository.

Abstract

Rekayasa piranti lunak merupakan rangkaian kegiatan bertahap yang bertujuan untuk membangun produk piranti lunak, yang umumnya terdiri dari tahap analisis, perancangan, konstruksi kode, pengujian dan operasionalisasi piranti lunak. Perancangan piranti lunak merupakan tahap terpenting, dimana kebutuhan produk piranti lunak yang bersifat konseptual diaktualisasikan ke dalam sejumlah rancangan, seperti antarmuka pengguna, basis data dan algoritma. Salah satu perangkat dukung alternatif yang bisa didayagunakan untuk mengembangkan rancangan piranti lunak adalah Microsoft Excel. Sejumlah fitur spreadsheet yang menguntungkan dan popularitas yang cukup tinggi di kalangan pengguna akhir membuat Microsoft Excel layak diperhitungkan untuk diterapkan sebagai kandidat perangkat pendukung potensial dalam perancangan piranti lunak visual.

Item Type: Article
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 005 Computer Programming
Divisions: Faculty of Engineering & Informatics > Informatics
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 14 Oct 2021 03:47
Last Modified: 14 Oct 2021 03:47
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/18738

Actions (login required)

View Item View Item