Peran Pemerintah dan Sektor Swasta dalam Meningkatkan Perekonomian di Desa Kranggan

Sudiyono, Kristianus Ade and Salim, Taufik and Muliady, Pindy and Lestari, Sheila and Gunardi, Jovi Anggata and Susanto, Stanley (2019) Peran Pemerintah dan Sektor Swasta dalam Meningkatkan Perekonomian di Desa Kranggan. In: UNSPECIFIED UMN Press, Tangerang. ISBN 9786239245917

[img] Text
Peran Pemerintah dan Sektor Swasta dalam Meningkatkan Perekonomian di Desa Kranggan.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Laporan ini berisi hasil survey mengenai peran / program yang sudah dilakukan pemerintah dan sektor swasta dalam meningkatkan perekonomian masyarakat Desa Kranggan. Desa Kranggan terletak di daerah Setu, Tanggerang. Daerahnya terletak di pinggir sungai Cisadane. Desa ini ditargetkan oleh pemerintah Tangerang Selatan sebagai daerah eco-wisata yang berfokus pada edukasi pertanian dan pemberdayaan warga melalui usaha home industry. Produk yang sedang dan berpotensi menjadi andalan: produksi kudapan ringan (kembang loyang, keripik pisang, dan singkong). Selain itu, desa Kranggan memiliki saung tempat makan binaan koperasi, taman buah (contohnya bibit durian), dan perikanan sungai (contohnya ikan cere). Tujuan survey atau penelitian ini adalah mengetahui peran yang telah dilakukan oleh pemerintah dan sektor swasta dalam membangun dan meningkatkan perekonomian masyarakat Desa Kranggan.

Item Type: Book
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 020 Library and Information Sciences
300 Social Sciences
Divisions: Faculty of Business > Master of Technology Management
Depositing User: mr admin umn
Date Deposited: 16 Jan 2020 04:33
Last Modified: 13 Apr 2023 03:25
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/11864

Actions (login required)

View Item View Item