Indriani, Rizka (2019) Peranan Backstory dalam mempengaruhi hubungan karakter di skenario "Ujung Tangan". Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Pembuatan film tidak pernah lepas dari alat yang dikenal dengan sebutan naskah atau skenario. Adanya proses di dalam penulisan cerita, yaitu perancangan latar belakang cerita, yang menjadi salah satu hal mendasar dalam penulisan. Latar belakang cerita kemudian berpengaruh pada konflik di dalam skenario. Dalam penulisan laporan Tugas Akhir ini, penulis sebagai penulis skenario akan memaparkan penerapan teori karakter tiga dimensi, latar belakang cerita, dan hubungan ibu dan anak dengan tujuan membangun emosional berdasarkan backstory di dalam skenario film pendek “Ujung Tangan
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | karakter, latar belakang cerita, hubungan ibu dan anak. |
Subjects: | N Fine Arts N Fine Arts > NX Arts in general N Fine Arts > NX Arts in general > NX650-694 Special subjects, characters, persons, religious arts, etc. |
Divisions: | Fakultas Seni dan Desain > Program Studi Film dan Televisi |
SWORD Depositor: | mr admin umn |
Depositing User: | mr admin umn |
Date Deposited: | 14 Nov 2019 08:40 |
Last Modified: | 16 Jan 2020 03:40 |
URI: | http://kc.umn.ac.id/id/eprint/7371 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |