Christopher, Bryan (2019) Our Gaming Industry - Esports di Mata Indonesia. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Indonesia merupakan sebuah kota yang besar, kota dengan berbagai keberagaman dan juga banyaknya populasi. Dengan banyaknya populasi Indonesia, industri e-sports yang sedang berkembang sekarang seharusnya menjadi sesuatu yang didukung dan diketahui oleh masyarakat seiring dengan perkembangan zaman yang ada. Tetapi nyatanya masih banyak orang yang belum mengetahui dan mengerti apa itu e-sports, bahkan masih ada yang memandang e-sports dengan sebelah mata, padahal e- sports adalah sebuah industri yang menjanjikan dikedepannya nanti. Karya akhir ini termasuk dalam interactive multimedia storytelling, sebuah pemberitaan yang memiliki elemen audio, gambar, video, grafis, dan juga interaktivitas yang dapat diakses secara mudah melalui internet. Karya yang berbentuk multimedia longform scrollytelling ini menceritakan tentang apa itu e-sports, apa saja kegunaannya, dan siapa saja yang telah berpartisipasi didalamnya.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | e-sports, gim, multimedia, multimedia storytelling, interactive multimedia storytelling |
Subjects: | 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction > 302.2 Communication |
Divisions: | Faculty of Communication > Strategic Communication |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 04 Dec 2019 07:29 |
Last Modified: | 17 Apr 2023 02:00 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/10409 |
Actions (login required)
View Item |