Strategi programming radio heartline dalam membangun positioning sebagai radio keluarga dengan nilai-nilai kristen (sebuah studi kasus)

Kurnia, Evianna Grace (2014) Strategi programming radio heartline dalam membangun positioning sebagai radio keluarga dengan nilai-nilai kristen (sebuah studi kasus). Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN AWAL.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (991kB)
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (869kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (784kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (841kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (814kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (987kB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang strategi programming yang diterapkan Radio Heartline dalam membangun positioning sebagai Radio Keluarga dengan nilai-nilai Kristen. Dalam rangka untuk mencapai visi dan misi sebuah perusahaan radio swasta harus memiliki manajemen media dan strategi programming yang tepat. Radio Heartline menetukan segmentasi, target audien, positioning, format siaran, serta strategi programming agar visi dan misinya dapat tercapai. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi programming Radio Heartline dalam membangun dan memperkuat positioning sebagai radio keluarga dengan nilai-nilai Kristen dan bagaimana Radio Heartline memasukkan nilai-nilai Kristen dalam manajemen media dan startegi programming-nya. Metode penelitian yang digunakan penulis adalah penelitian kualitatif deskriptif, dimana penulis menganalisis berdasarkan data-data yang didapatkan dari wawancara dan observasi singkat penulis. Radio Heartline adalah radio dengan format keluarga oleh karena itu penyiar-penyiarnya harus memiliki smiling voice yang memberikan kesan personal kepada pendengarnya dan pilihan musik dan lagu harus easy listening. Radio Heartlin membagi programnya menjadi dua, yaitu: program sekuler (umum) dan program rohani. Radio Heartline juga melakukan pembagian waktunya sendiri, yaitu: prime time yang terdiri dari 07.00-10.00 WIB dan 16.00-19.00 WIB, regular time terdiri dari jam 10.00-16.00 WIB dan 01.00-04.00 WIB , serta jam-jam rohani yang terdiri dari jam 19.00-01.00WIB dan 04.00-07.00 WIB. Selain strategi-strategi tersebut, Radio Heartline selalu menggunakan nilai-nilai Kristen sebagai filter dari informasi-informasi yang akan disiarkan melalui setiap program.Hal-hal inilah yang dilakukan Radio Heartline untuk memperkuat positioning-nya sebagai radio keluarga dengan nilai-nilai Kristen.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Subjects: 300 Social Sciences > 380 Commerce, communications and transportation > 384 Telecommunications (Handphone, Phone, Wireless Communication, Telegraph)
Divisions: Faculty of Communication > Digital Journalism
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 29 May 2017 09:11
Last Modified: 30 Jan 2023 00:51
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/113

Actions (login required)

View Item View Item