Melisa, Melisa (2020) Analisis Pengaruh Organizational Learning terhadap Job Satisfaction dan Organizational Commitment serta Implikasinya pada Employee Performance: Telaah pada Karyawan PT. XYZ. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Text
HALAMAN_AWAL.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (554kB) |
||
|
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (291kB) | Preview |
|
|
Text
BAB_I.pdf Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (442kB) | Preview |
|
|
Text
BAB_II.pdf Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (509kB) | Preview |
|
|
Text
BAB_III.pdf Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (650kB) | Preview |
|
Text
BAB_IV.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (829kB) |
||
|
Text
BAB_V.pdf Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (251kB) | Preview |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (4MB) |
Abstract
Employee performance merupakan salah satu faktor penting yang harus diperhatikan oleh setiap perusahaan. Sebagai perusahaan yang bergerak di bidang industri food and beverages, PT. XYZ harus terus mempertahankan produktivitas karyawannya agar perusahaan dapat mencapai tujuannya dan bersaing dengan perusahaan lain di bidang yang sama. Namun dalam pertumbuhan bisnis yang cepat ini kinerja karyawan mengalami penurunan. Oleh karena itu penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji tentang pengaruh Organizational Learning Terhadap Job Satisfaction dan Organizational Commitment Serta Implikasinya Pada Employee Performance pada karyawan PT. XYZ. Penelitian ini dilakukan dengan metode non-probability melalui teknik judgment sampling dan snowball sampling. Pengumpulan data primer diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada 130 karyawan pada PT. XYZ. Selanjutnya, data yang sudah terkumpul diolah dengan menggunakan software AMOS versi 23 dengan metode Structural Equation Modeling (SEM). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dari organizational learning terhadap job satisfaction dengan nilai p-value sebesar 0.000, terdapat pengaruh positif antara organizational learning terhadap organizational commitment dengan nilai p-value sebesar 0.000, terdapat pengaruh positif antara organizational learning terhadap employee performance dengan nilai p-value sebesar 0.048, terdapat pengaruh positif antara organizational commitment terhadap employee performance dengan nilai p-value sebesar 0.000 sementara data tidak mendukung pada pengaruh job satisfaction terhadap employee performance karena memiliki nilai p-value sebesar 0.172. Dalam penelitian ini, peneliti menyarankan sebaiknya perusahaan lebih meningkatkan pembelajaran organisasi dengan memberikan informasi baru kepada setiap karyawan dan pelatihan untuk menambah keahlian. Sehingga dapat menciptakan kepuasan kerja dan peningkatkan kinerja yang produktivitas. Dengan begitu dapat meningkatkan komitmen karyawan terhadap perusahaan.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | Organizational Learning, Job Satisfaction, Organizational Commitment, Employee Performance |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 001 Knowledge > 001.2 Scholarship and Learning 600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 658 General management (Risk Management, Profit and Loss, Logistics) > 658.3 Personnel, Staff, Employee, Human Resource Management, Training > 658.306 Job Analysis |
Divisions: | Faculty of Business > Management |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 04 Dec 2020 18:33 |
Last Modified: | 27 Jun 2023 05:51 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/14571 |
Actions (login required)
View Item |