Cahya Rahmandanu, Renggadiyasa (2019) Peranan Editor dalam Menyusun Scene Monolog untuk Adegan Klimaks pada Film Pendek "Anjing Kampung". Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Dalam sebuah produksi program acara untuk televisi khususnya di Indonesia Entertaimen Produksi sama seperti halnya produksi pada film. Tetapi pada tahap pra produksi digabung dengan divisi produksi dan ada divisi pasca produksi. Pada divisi pasca produksi meliputi manager post production, head of graphic, head of editor dan head of audio post. Head of editor adalah orang yang berperan sebagai ketua bagian editor yang membagi pekerjaan dalam melakukan editing programprogram yang ada dalam produksi program televisi. Editor bekerja sama dengan production assistant, karena materi program acara yang akan di editing melalui production assistant. Proses pada tahap editing yaitu setelah produksi selesai, materi biasanya dapat diakses melalui dua macam offline dan online. Materi yang offline biasanya PA berikan berupa SSD lalu diberikan ke divisi editor untuk dilakukan proses editing sedangkan materi yang online dapat diakses melalui server utama lalu salin ke server editing. Setelah semua materi di salin barulah proses editing dapat dilakukan, setelah semua proses editing selesai langkah selanjut yaitu print XDS untuk dikirim ke server library SCTV/Indosiar supaya dapat ditayangkan.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | editor, editing, pasca produksi, IEP, SCTV, Indosiar |
Subjects: | 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 770 Photography, Computer Art, Cinematography, Videography, Film, Movie |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Film & Animation |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 04 Dec 2020 13:36 |
Last Modified: | 30 Aug 2023 01:43 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/14999 |
Actions (login required)
View Item |