Wiranata, Fernaldy (2021) Penerapan Colorspace & Workflow ACES untuk Preserve Quality pada Teaser Film Machine Hearts. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
ACES adalah colorspace yang baru-baru ini menjadi standar industri. Colorspace dan workflow ini telah menjadi standar di Hollywood karena memberikan banyak keuntungan seperti membantu menyamakan warna jika menggunakan sumber kamera yang berbeda-beda. Dengan menggunakan colorspace dan workflow ACES, akan mempertahankan kualitas gambar dari shoot hingga delivery. Sehingga Ketika dimasa depan akan ada codec atau colorspace baru yang diperlukan, film yang sudah menggunakan colorspace ACES tidak perlu dilakukan color grading dan mastering dari awal, dikarenakan ACES adalah colorspace yang sangat luas sehinga colorspace di masa depan pasti sudah ada didalam dari cakupan warna yang dimiliki ACES. Dalam tahap CGI & VFX, juga harus mengubah workflownya sedikit sehingga dapat menggunakan ACES dengan maksimal. Penulis memilih topik ACES ini karena dirasa hal ini dapat membantu industri film dan periklanan Indonesia dalam mengadaptasi workflow dan colorspace baru yang dapat meningkatkan kualitas gambar secara keseluruhan.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | ACES, Workflow, Colorspace, Color Grading, Quality |
Subjects: | 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 770 Photography, Computer Art, Cinematography, Videography, Film, Movie |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Film & Animation |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 24 Aug 2021 20:08 |
Last Modified: | 19 Oct 2023 23:57 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/16528 |
Actions (login required)
View Item |