Pengaruh Kompetensi, Tekanan Anggaran Waktu, Independensi, Pengalaman Kerja, dan Skeptisisme Profesional Terhadap Kemampuan Auditor Mendeteksi Kecurangan

Gracia, Gracia (2021) Pengaruh Kompetensi, Tekanan Anggaran Waktu, Independensi, Pengalaman Kerja, dan Skeptisisme Profesional Terhadap Kemampuan Auditor Mendeteksi Kecurangan. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (979kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (756kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (860kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (274kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (827kB) | Preview
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB_V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (739kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Auditor bertanggung jawab atas audit laporan keuangan agar bebas dari salah saji material yang disebabkan oleh kecurangan. Oleh karena itu, auditor dituntut untuk mampu mendeteksi kecurangan. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai pengaruh kompetensi, tekanan anggaran waktu, independensi, pengalaman kerja, dan skeptisisme profesional terhadap kemampuan auditor mendeteksi kecurangan. Objek dari penelitian ini adalah auditor yang bekerja di Kantor Akuntan Publik di wilayah Tangerang dan Jakarta dengan jabatan minimal senior auditor dan pendidikan terakhir minimal S1 Akuntansi. Metode pengumpulan data primer dilakukan dengan menyebarkan kuesioner secara online dalam bentuk google form. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode convenience sampling dan total sampel yang digunakan sebanyak 125 responden. Metode analisis data menggunakan metode regresi linear berganda. Hasil penelitian ini adalah kompetensi, pengalaman kerja, dan skeptisisme profesional memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kemampuan auditor mendeteksi kecurangan. Sedangkan, tekanan anggaran waktu dan independensi tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap kemampuan auditor mendeteksi kecurangan. Auditor dalam praktik audit harus meningkatkan kompetensi agar mampu menerapkan audit yang sesuai SPAP. Kantor Akuntan Publik perlu meningkatkan pengalaman auditornya dengan memperbanyak penugasan audit dan memperluas pengetahuan mengenai berbagai jenis industri klien. Auditor harus mempertahankan sikap skeptisisme profesional agar mampu memberikan penilaian tepat terkait bukti- bukti audit. Dengan demikian, kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan akan meningkat.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: independensi, kemampuan auditor mendeteksi kecurangan, kompetensi, pengalaman kerja, skeptisisme profesional, tekanan anggaran waktu
Subjects: 100 Philosophy and Psychology > 170 Ethics > 174 Occupational ethics (CSR, business ethics, ethics of work, professional ethics)
Divisions: Faculty of Business > Accounting
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 24 Aug 2021 16:37
Last Modified: 17 May 2023 06:48
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/16876

Actions (login required)

View Item View Item