Perancangan Shot untuk Memvisualkan Societal Conflict pada Animasi 3D "Asa"

Devani Valeska Lalopua, Prisca (2020) Perancangan Shot untuk Memvisualkan Societal Conflict pada Animasi 3D "Asa". Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (781kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (246kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (469kB)
[img]
Preview
Text
BAB_V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (124kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Pernikahan Dini masih marak terjadi di Indonesia walaupun sudah banyak imbauan akan bahayanya menikah di usia anak-anak. Lingkungan seolah tidak ingin repot dan merasa mereka memiliki hak untuk menentukan hidup anaknya. Padahal anak- anak tersebut sebenarnya memiliki mimpinya sendiri, tetapi mereka tidak dapat melawan budaya. Animasi dapat menjadi salah satu media untuk menyampaikan aspirasi anak-anak yang terpaksa menikah muda. Oleh karena itu, sebuah animasi yang mengangkat permasalahan ini harus berhasil menangkap emosi dan perjuangan tokoh secara visual agar dapat meningkatkan kesadaran orang akan tekanan societal conflict yang dialami anak-anak pedesaan. Skripsi ini akan membahas mengenai perancangan shot untuk memvisualkan societal conflict pada animasi "Asa". Shot akan dirancang berlandaskan hasil eksplorasi dari teori-teori seperti teori tentang komposisi shot, sudut dan jarak kamera, serta pergerakan kamera yang telah dikaji terlebih dahulu lewat studi pustaka dan juga studi referensi film-film dengan konteks serupa.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Perancangan Shot, Tekanan, Societal Conflict
Subjects: 700 Arts and Recreation > 740 Graphic Arts and Decorative Arts > 741 Drawing and drawings (Incl. cartoons, animations, comics, graphic novels and caricatures)
700 Arts and Recreation > 740 Graphic Arts and Decorative Arts > 741 Drawing and drawings (Incl. cartoons, animations, comics, graphic novels and caricatures) > 741.6 Graphic Design, Illustration
700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 777 Cinematography (Incl. Animation Film / Movie; Animated cartoons)
Divisions: Faculty of Art & Design > Film & Animation
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 24 Aug 2021 14:37
Last Modified: 04 Sep 2023 01:13
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/17154

Actions (login required)

View Item View Item