Perancangan Kampanye Anti Rokok untuk Perokok Pemula Usia 18-22 Tahun di Jabodetabek

Kanani, Regina (2021) Perancangan Kampanye Anti Rokok untuk Perokok Pemula Usia 18-22 Tahun di Jabodetabek. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (905kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (113kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (39kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img]
Preview
Text
BAB_V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (33kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (656kB)

Abstract

Jumlah perokok di Indonesia mengalami peningkatan setiap tahun. Upaya pemerintah dalam memberi gambar peringatan kesehatan pada bungkus rokok belum berhasil membuat perokok mempertimbangkan untuk berhenti merokok. Merokok dapat memberi dampak negatif bagi kesehatan, finansial, dan orang-orang terdekat perokok. Selain itu, BPJS Kesehatan mengalami defisit 16,5 triliun rupiah untuk menangani pasien yang diakibatkan oleh rokok. Penulis ingin mencari cara merancang kampanye melalui eksplorasi media sekunder dalam rangkaian kampanye agar perokok pemula mempertimbangkan untuk berhenti merokok. Segmentasi kampanye adalah mahasiswa perokok pemula usia 18-22 tahun di Jabodetabek. Penulis menggunakan metode campuran dalam mengumpulkan data dan model kampanye Ostergaard dalam merancang kampanye. Berdasarkan hasil pengumpulan data, gambar peringatan kesehatan berupa dampak penyakit dari merokok jangka panjang belum dapat memengaruhi keputusan perokok pemula untuk berhenti merokok. Oleh karena itu, penulis menggunakan teori sosial kognitif dalam mendesain pesan kampanye. Media utama kampanye merupakan gambar peringatan pada bungkus rokok yang akan dirancang sesuai dengan regulasi pemerintah.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: kampanye anti rokok, rokok, perokok pemula, gambar peringatan kesehatan
Subjects: 700 Arts and Recreation > 740 Graphic Arts and Decorative Arts > 741 Drawing and drawings (Incl. cartoons, animations, comics, graphic novels and caricatures) > 741.6 Graphic Design, Illustration
Divisions: Faculty of Art & Design > Visual Communication Design
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 24 Aug 2021 14:15
Last Modified: 27 Sep 2023 01:24
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/17453

Actions (login required)

View Item View Item