Abdurrafi, Muhamad (2021) Penerapan Recruitment dan selection di PT Esta Dana Ventura. Internship thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Program kerja magang yang diadakan oleh Universitas Multimedia Nusantara merupakan salah satu kegiatan yang wajib dilakukan oleh mahasiswa. Hal ini berfungsi untuk mempraktikan ilmu yang telah dipelajari dalam masa perkuliahan. Selain itu, program ini dapat melatih kesiapan mahasiswa dalam menghadapi dunia profesional pada jenjang berikutnya. Pada praktik kerja magang yang dilakukan oleh penulis di Esta Dana Ventura, penulis mendalami kinerja dan proses dalam Recruitment serta Selection secara bertahap. Selain itu, penulis juga terlibat langsung dalam membantu administrasi para pelamar kerja. Praktik kerja magang ini juga memberikan sebuah pengalaman untuk mengembangkan kreativitas penulis dalam melakukan rekrutmen dengan membuat instagram feeds dan Webinar sebagai bentuk promosi perusahaan.
Item Type: | Thesis (Internship) |
---|---|
Keywords: | Magang, Esta Dana Ventura, Recruitment, Selection |
Subjects: | 600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 658 General management (Risk Management, Profit and Loss, Logistics) |
Divisions: | Faculty of Business > Management |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 24 Aug 2021 11:54 |
Last Modified: | 03 Oct 2022 02:57 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/17650 |
Actions (login required)
View Item |