Perancangan UI/UX Website E-commerce Sync untuk Musisi Independen & Penyewa Lisensi

Sadewo, Tanisha Tishawiana (2022) Perancangan UI/UX Website E-commerce Sync untuk Musisi Independen & Penyewa Lisensi. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (330kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (373kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Preview
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (8MB)
[img]
Preview
Text
BAB_V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (307kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)

Abstract

Synchronization atau sync merupakan penggunaan lagu pada suatu produk media audiovisual yang diperoleh dari perjanjian antara pemegang hak cipta dengan penyewa lisensi. Agar dapat melakukan sync, musisi harus memiliki hak cipta sehingga musisi tersebut berhak untuk melakukan hak ekonomi yaitu seperti penyewaan lisensi. Bagi musisi independen yang menciptakan karyanya sendiri, hak cipta sudah melekat pada dirinya sendiri dan mereka berhak untuk melakukan lisensi. Namun, menurut hasil wawancara yang telah dilakukan bersama musisi, terdapat suatu kesenjangan antara musisi independen dan musisi di bawah label. Berdasarkan hasil kuesioner, melakukan sync relatif menjadi lebih susah dikarenakan musisi independen tidak memiliki akses promosi kepada pihak penyewa lisensi. Berdasarkan Analisa journal yang sudah ada, e-commerce dapat berperan sebagai media pemasaran yang dapat menyentuh pasar yang lebih luas. Namun e- commerce unggulan di Indonesia masih belum bisa membantu musisi independen menyalurkan karyanya ke pihak-pihak penyewa lisensi. Selain itu sebuah online marketplace Splice yang berfokus dalam menjual lisensi sampe audio juga belum memiliki fitur untuk sync. Penulis akan melakukan perancangan UI/UX website e-commerce yang dapat menjual lisensi sehingga website tersebut dapat menjadi akses bagi musisi independen untuk menyalurkan karyanya kepada penyewa lisensi. Perancangan akan menggunakan metode perancangan UX Design dari Unger & Chandler (2012).

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: sync, musisi independen, website, UI/UX, e-commerce vii Perancangan UI/UX Website..., Tanisha Tishawiana Sadewo, Universitas Multimedia Nusantara
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 004 Computer Science, Data Processing, Hardware > 004.6 Internet, Cloud Computing, Website, LAN, Email
700 Arts and Recreation > 740 Graphic Arts and Decorative Arts > 741 Drawing and drawings (Incl. cartoons, animations, comics, graphic novels and caricatures) > 741.6 Graphic Design, Illustration
Divisions: Faculty of Art & Design > Visual Communication Design
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 24 Nov 2022 02:31
Last Modified: 10 Oct 2023 01:33
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/20094

Actions (login required)

View Item View Item