Sulisno, Fa'Iq Syahbani (2022) Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Keyboard dengan Metode Simple Additive Weighting Berbasis Website. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Banyak variasi mechanical keyboard yang beredar di pasaran yang memiliki banyak fitur yang bervariasi dengan rentang harga yang berbeda pada setiap produknya. Hal ini membuat pembeli menjadi kebingungan untuk membeli mechanical keyboard apa yang paling sesuai dengan preferensinya. Maka dirancanglah sebuah sistem pendukung keputusan pemilihan keyboard dengan menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Metode SAW mencari alternatif paling optimal dari beberapa alternatif dengan kriteria yang ada. Beberapa uji skenario telah dilakukan untuk memastikan bahwa perhitungan yang dilakukan oleh sistem sesuai dengan perhitungan secara manual. Untuk memastikan keberhasilan pembangunan sistem, dilakukannya uji kepuasan pengguna dengan metode End User Computing Satisfaction (EUCS) yang mendapatkan hasil persentase kesuksesan sebesar 87,78%.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | Aplikasi Sistem Rekomendasi, End User Computing Satisfaction, Simple Additive Weighting. vii Rancang Bangun Sistem..., Faiq Syahbani Sulisno, Universitas Multimedia Nusantara |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 006 Special Computer Methods > 006.3 Artificial Intelligence, Machine Learning, Pattern Recognition, Data Mining |
Divisions: | Faculty of Engineering & Informatics > Informatics |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 24 Nov 2022 03:40 |
Last Modified: | 25 Aug 2023 08:20 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/20098 |
Actions (login required)
View Item |