Theresia Budiman, Theresia Budiman (2022) Perancangan Kampanye Sosial tentang Bahaya Penyakit Anemia bagi Ibu Hamil Muda. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Anemia merupakan kondisi dimana sel darah merah atau kadar hemoglobin rendah pada tubuh seseorang. Penyakit anemia pada ibu hamil dapat membahayakan hidup sang ibu beserta bayinya, karena dapat menyebabkan BBLR, kelahiran prematur, serta mengganggu proses perkembangan bayi. Kementrian Kesehatan Indonesia memaparkan bahwa sekitar 48.6% ibu hamil di Indonesia mengidap penyakit anemia. Perancangan kampanye untuk tugas akhir ini dibuat sebagai upaya untuk menurunkan angka prevalensi anemia pada ibu hamil muda di Indonesia, khususnya daerah Tangerang, agar kesehatan ibu hamil beserta bayinya dapat terjaga. Metode perancangan yang digunakan adalah metode perancangan kampanye yang dicetuskan oleh Antar Venus dalam buku Manajemen Kampanye Edisi Revisi tahun 2019.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | kampanye, anemia, ibu hamil muda vii Perancangan Kampanye Sosial..., Theresia Budiman, Universitas Multimedia Nusantara |
Subjects: | 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction > 302.14 Social Participation 700 Arts and Recreation > 740 Graphic Arts and Decorative Arts > 741 Drawing and drawings (Incl. cartoons, animations, comics, graphic novels and caricatures) > 741.6 Graphic Design, Illustration |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Visual Communication Design |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 25 Nov 2022 06:16 |
Last Modified: | 15 Oct 2023 23:58 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/20155 |
Actions (login required)
View Item |