Sisilia, Sisilia (2022) Perancangan UI UX Website Renav Goods Company. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Renav Goods Company adalah sebuah merek pembuat sepatu kulit & bot buatan tangan asal Indonesia. Renav Goods Company membuat sepatu sesuai dengan pesanan dari pelanggan, dimana pelanggan dapat memilih spesifikasi sepatunya sendiri. Renav Goods Company telah berhasil menarik perhatian dari pasar luar negeri. Namun, terdapat masalah pada proses pemesanan sepatu secara kustom yang membuat pelanggan menjadi kesulitan saat melakukan pemesanan. Setelah melakukan wawancara dengan beberapa ahli digital marketing dan desainer situs web, diketahui bahwa permasalahan terletak pada cara pemesanan dan transaksi. Para narasumber juga mengatakan bahwa situs web e-commerce dapat menjadi strategi pemasaran dalam menaikan integritas merek. Oleh karena itu, penulis merancang sebuah situs e-commerce untuk Renav Goods Company sebagai solusi dari masalah tersebut.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | situs web, e-commerce, transaksi, Renav Goods Company, kustom. vii Perancangan UI UX Website Renav Goods Company, Sisilia, Universitas Multimedia Nusantara |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 004 Computer Science, Data Processing, Hardware > 004.6 Internet, Cloud Computing, Website, LAN, Email 700 Arts and Recreation > 740 Graphic Arts and Decorative Arts > 741 Drawing and drawings (Incl. cartoons, animations, comics, graphic novels and caricatures) > 741.6 Graphic Design, Illustration |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Visual Communication Design |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 06 Dec 2022 06:57 |
Last Modified: | 11 Oct 2023 01:06 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/20392 |
Actions (login required)
View Item |