Misi, Ratu Upisika Maha (2021) Proyek Integrasi Data di Robologee. Master Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Robologee merupakan sub-unit dari PT. Bangun Satya Wacana yaitu anak perusahaan dari Kompas Gramedia yang bergerak pada bidang pendidikan bagi usia 7 hingga 12 tahun. Robologee merupakan diversifikasi dari sub- unit yang ada di PT. Bangun Satya Wacana. Robologee memiliki cabang yang berada di Gramedia World sehingga diharapkan membawa dampak bagi Gramedia. Saat ini, Robologee sedang bertransformasi dalam rangka mengeintegrasikan data yang akan disimpan di cloud oleh Amazon Web Service. Tujuan proyek ini supaya data dapat diakses oleh berbagai user dan disimpan dalam satu platform. Pada analisa proyek transformasi digital, telah ditentukan 15 responden yang merupakan orangtua sebagai eksternal customer. Berdasarkan indikator yang digunakan yaitu Customer, Strategy, Technology, Organization, Culture, dan Data. Ditemukan bahwa kondisi saat ini Robologee berada pada level Advancing. Berdasarkan Roadmap proyek ini dilaksanakan selama 1 tahun dan terdiri dari empat tahap. Dalam analisa Budgeting, Robologee memiliki payback period selama 1,7 tahun dengan IRR sebesar 7,512% lebih besar dari imbalan yang diharapkan oleh perusahaan yaitu 5%. Kemudian NVP berada di angka positif, sehingga proyek ini layak untuk dilaksanakan.
Item Type: | Thesis (Master Thesis) |
---|---|
Keywords: | Integrasi Data, Amazon Web Service, Advancing viii Data Integration Project In Robologee, Ratu Upisika Maha Misi, Universitas Multimedia Nusantara |
Divisions: | Faculty of Business > Master of Technology Management |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 18 Oct 2022 00:51 |
Last Modified: | 08 Dec 2022 01:02 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/20457 |
Actions (login required)
View Item |