Pujianto, Derry (2022) Proses Pemasaran Jasa Pengelola Pameran di PT. Efata Grasia Indonesia. MBKM thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
|
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf Download (2MB) | Preview |
|
|
PDF
BAB_I.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
PDF
BAB_II.pdf Download (3MB) | Preview |
|
|
PDF
BAB_III.pdf Download (7MB) | Preview |
|
PDF
BAB_IV.pdf Restricted to Registered users only Download (674kB) |
||
|
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (270kB) | Preview |
|
PDF
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (6MB) |
||
PDF
LEMBAR_PENGESAHAN.pdf Restricted to Registered users only Download (50kB) |
Abstract
Globalisasi membawa banyak perubahan di dalam kehidupan manusia, mulai dari aspek sosial, budaya, ekonomi, politik dan lainnya. Aspek perekonomian mendapatkan dampak yang sangat besar dengan adanya globalisasi. Hal ini mulai dari bentuk suatu bisnis, produk atau layanan, sampai dengan cara pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan. Setiap pemilik bisnis harus memiliki jiwa kewirausahaan yang baik untuk terus tetap bertahan dan juga berkembang. PT. Efata Grasia Indonesia merupakan perusahaan yang menyediakan jasa pengelolaan pameran. Sebagai perusahaan yang menawarkan suatu layanan, PT. Efata Grasia Indonesia melakukan suatu rangkaian proses strategi pemasaran untuk menjual layanan mereka. Terdapat serangkaian proses pemasaran yang dilakukan oleh PT. Efata Grasia Indonesia dan hal tersebut diajarkan kepada penulis. Proses yang dilakukan oleh PT. Efata Grasia Indonesia untuk melakukan pemasaran berawal dari melakukan survey lahan mall atau pusat perbelanjaan, mencari data tenant, menghubungi pihak manajemen mall dan juga target konsumen (tenant), sampai dengan melakukan kerjasama dan memastikan setiap tenant dapat beroperasi dengan maksimal di dalam proses event atau pameran yang diselenggarakan oleh perusahaan. Setiap dari tahapan yang dilakukan oleh PT. Efata Grasia Indonesia bertujuan untuk menjual stand atau booth semaksimal mungkin serta menjadi perusahaan yang memiliki kualitas hubungan yang baik dengan partner kerja. Dari proses kerja magang ini penulis belajar banyak hal mengenai cara berkomunikasi dengan partner kerja, mengambil keputusan mengenai pemilihan lahan mall yang paling ber-value, dan lain sebagainya. Setiap ilmu dan pengalaman yang didapatkan oleh penulis sangat bermanfaat bagi penulis untuk semakin mempersiapkan diri dalam memasuki dunia kerja yang sesungguhnya. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa tujuan pelaksanaan praktek kerja magang yang telah dilakukan oleh penulis di PT. Efata Grasia Indonesia sudah tercapai.
Item Type: | Thesis (MBKM) |
---|---|
Keywords: | Pemasaran jasa, tenant , survey. Proses Pemasaran Jasa..., Derry Pujianto, Universitas Multimedia Nusantara |
Subjects: | 600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 659 Advertising, Marketing and Public Relations |
Divisions: | Faculty of Business > Management |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 13 Mar 2023 23:01 |
Last Modified: | 28 Jun 2023 05:20 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/24504 |
Actions (login required)
View Item |