Khairunnisa, Iffah (2014) peningkatan believability naskah film pendek we are boffins. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Believability adalah suatu kualitas yang diperlukan dalam naskah agar pembaca memahami dan menerima apa yang terjadi dalam cerita. Banyak buku mengenai screenwriting yang membahas berbagai aspek believability secara terpisah. Belum ditemukan buku yang membahas cara menciptakan atau meningkatkan kualitas believable naskah secara umum. Dalam laporan ini, dijelaskan bahwa believability naskah ditingkatkan lewat visualisasi property yang didukung riset dan peraturan screenwriter. Untuk mencapai kesimpulan tersebut, dilakukan penelitian dengan metode kualitatif yang menggunakan data sekunder hasil studi pustaka. Sebagai screenwriter, penulis bertugas meningkatkan believability naskah film pendek We Are Boffins. Kendala pelaksanaannya merupakan bagian penelitian yang harus disikapi dengan baik oleh penulis. Sebagai hasil, laporan ini diharapkan dapat membantu pembaca memahami believability naskah dan cara meningkatkannya.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Subjects: | 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 770 Photography, Computer Art, Cinematography, Videography, Film, Movie 700 Arts and Recreation > 790 Outline of Sports, Games and Entertainment > 791 Movie industry, Circuses, TV, Radio, Puppetry, Pageantry, Animal Performances > 791.43 Film crew (director, script, actor, actress, editor, producer) |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Visual Communication Design |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 29 Aug 2017 09:56 |
Last Modified: | 27 Jan 2023 00:16 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/2510 |
Actions (login required)
View Item |