studi kasus praktik etno-jusnalisme pada produksi film dokumenter jakarta unfair

Sundari, Octi (2017) studi kasus praktik etno-jusnalisme pada produksi film dokumenter jakarta unfair. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
OCTI SUNDARI READ ONLY.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)

Abstract

Praktik kerja jurnalis tidak terlepas dari nilai-nilai jurnalistik yang terkandung di dalamnya. Nilai-nilai seperti objektivitas, kecepatan, dan keberimbangan masih menjadi ukuran profesionalitas jurnalis. Akan tetapi, pada praktiknya beberapa nilainilai jurnalistik justru membatasi kerja jurnalisme dan berindikasi menghasilkan laporan yang dangkal. Untuk menjawab persoalan tersebut, jurnalisme mengadopsi pendekatan etnografi dalam ilmu sosial atau yang dikenal etno-jurnalisme. Etnojurnalisme penting dalam rangka menghasilkan laporan yang holistik dan mendalam di tengah-tengah kerja jurnalis yang lebih mengutamakan kecepatan. Oleh karena itu, peneliti ingin mengkaji bagaimana praktik etno-jurnalisme dalam produksi film dokumenter Jakarta Unfair. Untuk menemukan jawab dari riset ini, peneliti menggunakan penelitian kualitatif dengan pembahasan eksplanatif dan menggunakan metode studi kasus model Robert E. Stake. Hasil penelitian ini menemukan bahwa pembuatan film Jakarta Unfair menggunakan praktik etno-jurnalisme tetapi tidak secara utuh.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 070 News Media, Journalism and Publishing > 070 News, mass media, journalism, and publishing
700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 770 Photography, Computer Art, Cinematography, Videography, Film, Movie
Divisions: Faculty of Communication > Digital Journalism
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 10 Oct 2017 07:46
Last Modified: 19 May 2022 08:34
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/2623

Actions (login required)

View Item View Item