Proses Pembuatan Scheduling Shuttle Bus di Citragarden City

Angelina, Angelina (2017) Proses Pembuatan Scheduling Shuttle Bus di Citragarden City. Internship thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
Halaman Awal.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (889kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (820kB)
[img] Text
Bab I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text
Bab II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img] Text
Bab III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (60MB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (838kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (34MB)

Abstract

PT Ciputra Development ini adalah perusahan yang bergerak di bidang real estate sejak tahun 1984 dan telah memiliki banyak unit bisnis dari Indonesia sampai luar negri, unit bisnis yang paling besar di Jakarta adalah Perumahan CitraGarden city. Penulis melaksanakan praktik kerja magang di PT Ciputra Development ( CitraGarden City ), dan diposisikan sebagai staff Estate Management dan Staff Promosi. Estate Management merupakan salah satu bagian yang penting diperusahaan karena setelah penjualan rumah, bagian dari menjaga keadaan rumah supaya tetap baik itu sangat lah penting, dan juga menjaga keadaan lingkungan sekitar perumahan, karena itu adalah kunci utama dari perumahan tersebut layak untuk dibeli / dihuni oleh konsumen. Dalam laporan magang yang berjudul “PROSES PEMBUATAN SCHEDULING SHUTTLE BUS DI CITRAGARDEN CITY” penulis akan membahas secara lebih mendalam kepada proses pembuatan jadwal shuttle bus dari perumahan Citra 8 sampai ke Bandara dan juga sebaliknya. Shuttle bus ini adalah proyek baru dari Citragarden City sehingga masih ada masalah yang menjadi hambatan dalam proses pembuatan jadwal bus shuttle ini. Proses pembuatan bus shuttle ini menggunakan simulasi dan tidak bisa menggunakan teori Operational Management dikarenakan penjadwalan ini masih baru, tidak ada data sebelumnya jadi hanya bisa dibuat dengan simulas, dan asumsi saja. Tetapi ketika dahulunya sudah ada jadwal shuttle bus, bisa menggunakan teori Operational Management dengan melakukan penelitian apakah penjadwalan terdahulu sudah efektif atau tidak. Dalam laporan ini penjadwalan tersebut masih dalam proses yang sebelumnya tidak ada menjadi ada.

Item Type: Thesis (Internship)
Subjects: 600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations
Divisions: Faculty of Business > Management
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 25 Jan 2024 03:54
Last Modified: 29 Jan 2024 01:31
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/27747

Actions (login required)

View Item View Item