Pengaruh Auditor Experience, Due Professional Care, Locus of ControL, dan Time Budget Pressure terhadap Audit Quality

Salim, Calvin (2024) Pengaruh Auditor Experience, Due Professional Care, Locus of ControL, dan Time Budget Pressure terhadap Audit Quality. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
BAB_I.pdf

Download (501kB)
[img] PDF
BAB_II.pdf

Download (656kB)
[img] PDF
BAB_III.pdf

Download (404kB)
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF
BAB_V.pdf

Download (304kB)
[img] PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (321kB)
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

Dengan bertumbuhnya perusahaan terbuka yang melantai pada Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2019-2022 dan tren jumlah invstor yang terus menignkat sejak 2019 menjadikan audit quality hal yang krusial, Audit quality merupakan hasil yang penting dalam pelaksanaan audit oleh auditor kepada perusahaan karena dapat mendukung integritas pelaporan keuangan dengan meningkatkan reliabilitas dan akurasi laporan keuangan sehingga para pemangku kepentingan seperti investor dan kreditor dapat menggunakan informasi keuangan untuk menghasilkan keputusan yang tepat. Kualitas audit yang tinggi juga memastikan kepatuhan terhadap persyaratan hukum dan peraturan yang berlaku dalam pelaporan keuangan. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk memperoleh bukti empiris mengenai pengaruh auditor experience, due professional care, locus of control, dan time budget pressure terhadap audit quality. Objek penelitian adalah auditor yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik (KAP) yang berkerja di Jakarta pada tahun 2024. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian adalah convenience sampling dan menggunakan metode analisa data dengan metode regresi logistik. Total sampel yang digunakan sebanyak 101 responden. Hasil penelitian menunjukkan (1) auditor experience, due professional care, locus of control, dan time budget pressure secara simultan berpengaruh terhadap audit quality, (2) auditor experience berpengaruh positif terhadap audit quality, (3) due professional care tidak berpengaruh terhadap audit quality, (4) locus of control tidak berpengaruh terhadap audit quality, dan (5) time budget pressure berpengaruh negatif terhadap audit quality.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Audit Quality, Auditor Experience, Due Professional Care, Locus of Control, Time Budget Pressure.
Subjects: ?? HG ??
Divisions: Faculty of Business > Accounting
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 24 Nov 2024 11:12
Last Modified: 24 Nov 2024 11:12
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/35062

Actions (login required)

View Item View Item