Dylan, Dylan (2024) Peran Social Media Marketing, Mobile Marketing, dan Email Marketing dalam Meningkatkan Intention to Use Digital Banking di Indonesia: Analisis Mediasi Expectation Conformity dan Trust. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
![]() |
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf Download (2MB) |
![]() |
PDF
BAB_I.pdf Download (357kB) |
![]() |
PDF
BAB_II.pdf Download (389kB) |
![]() |
PDF
BAB_III.pdf Download (577kB) |
![]() |
PDF
BAB_IV.pdf Restricted to Registered users only Download (897kB) |
![]() |
PDF
BAB_V.pdf Download (297kB) |
![]() |
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (338kB) |
![]() |
PDF
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (8MB) |
Abstract
Penelitian ini mengkaji peran social media marketing, mobile marketing, dan email marketing dalam meningkatkan niat untuk menggunakan Digital Bank di Indonesia, dengan expectation conformity dan trust sebagai variabel mediasi. Studi ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang dianalisa dengan menggunakan Partial Lease Square Structural Equation Model (PLS-SEM). Terdapat 160 responden yang dipilih dengan dengan mempergunakan metode sampling purposive dan dikumpulkan secara online dengan instrumen kuestionaire. Penelitian dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi niat menggunakan bank digital di Indonesia. Hal ini dikarenakan pengguna digital bank di Indonesia masih relatif sedikit dibandingkan negara-negara Asian lainnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa social media marketing dan mobile marketing memiliki pengaruh signifikan terhadap expectation conformity dan trust, yang selanjutnya berdampak positif pada niat untuk menggunakan Digital Bank. Namun, email marketing tidak memiliki pengaruh langsung yang signifikan terhadap expectation conformity maupun trust. Expectation conformity sendiri merupakan variabel yang mengkaji kesesuaian harapan para pengguna bank digital terhadap bank digital di Indonesia. Temuan ini menekankan pentingnya konten media sosial yang menarik dan pemasaran seluler yang terarah untuk membangun kepercayaan dan menyelaraskan ekspektasi konsumen terhadap layanan Digital Bank. Implikasi manajerial dan arah penelitian selanjutnya juga dibahas.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | Social Media Marketing, Mobile Marketing, Email Marketing, Expectation Conformity, Trust, Intention to Use, Digital Bank, Indonesia |
Subjects: | ?? HD28 ?? |
Divisions: | Faculty of Business > Management |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 05 Jul 2025 11:24 |
Last Modified: | 05 Jul 2025 11:24 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/37785 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |