Madjid, Aulia (2015) Representasi kekerasan dalam film Serigala Terakhir (analisis semiotika Charles Sanders Peirce). Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Penelitian ini membahas representasi kekerasan, baik verbal maupun non verbal yang dibangun oleh tanda visual dan non visual dalam film Serigala Terakhir. Penelitian ini adalah penelitian Kualitatif bersifat deskriptif. Dengan menggunakan analisis semiosis Peirce,dapat disimpulkan bahwa tanda visual dan non visual dalam film Serigala Terakhir merepresentasikan kekerasan verbal dalam berbagai bentuk seperti hinaan, memaksa yang cenderung terjadi pengancaman,memerintah dengan sindiran kasar, dan mengancam dengan keras. Merepresentasikan kekerasan non verbal dengan dimensinya dalam bentuk kekerasan fisik berupa kontak fisik, kekerasan psikologis,kekerasan seksual dan kekerasan finansial. Masing-masing tokoh dalam perannya mereperesentasikan sebagai konsep pelaku kekerasan dan korban kekerasan.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Subjects: | 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction > 302.2 Communication 300 Social Sciences > 340 Law > 345 Criminal law 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video |
Divisions: | Faculty of Communication > Digital Journalism |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 20 May 2017 06:40 |
Last Modified: | 19 Jan 2022 07:35 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/39 |
Actions (login required)
View Item |