Perancangan Aplikasi Mengenai Edukasi Postur Tubuh dan Peregangan untuk Mengurangi Nyeri pada Masa Kehamilan

Nathanie, Keisha (2026) Perancangan Aplikasi Mengenai Edukasi Postur Tubuh dan Peregangan untuk Mengurangi Nyeri pada Masa Kehamilan. Bachelor Thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
BAB_I.pdf

Download (214kB)
[img] PDF
BAB_II.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
BAB_III.pdf

Download (335kB)
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] PDF
BAB_V.pdf

Download (187kB)
[img] PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (221kB)
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Archive (ZIP)
CREATION_FILE.zip

Download (4MB)

Abstract

Kehamilan merupakan fase yang menuntut adaptasi besar terhadap perubahan hormonal, fisik, dan emosional pada tubuh perempuan. Dalam periode ini, banyak ibu hamil mengalami keluhan nyeri pada punggung, pinggang, maupun bahu yang dipicu oleh perubahan hormonal, dan dapat diperparah oleh kebiasaan postur tubuh yang tidak tepat dan sering kali tidak disadari. Penelitian menunjukkan bahwa masih minimnya informasi yang memadai di kalangan ibu hamil mengenai pentingnya menjaga postur tubuh dan melakukan peregangan yang benar. Untuk menjawab kekurangan ini, penulis menyusun penelitian berjudul "Perancangan Aplikasi mengenai Edukasi Postur Tubuh dan Peregangan untuk Mengurangi Nyeri pada Masa Kehamilan". Penelitian ini menggunakan metode perancangan Human- Centered Design (HCD) yang terdiri dari tiga tahap yaitu Inspiration, Ideation, dan Implementation. Teknik perancangan yang diterapkan meliputi focus group discussion, wawancara ahli, studi eksisting, dan studi referensi. Hasil perancangan diharapkan bisa mengedukasi ibu hamil untuk memahami dan menerapkan postur tubuh dan peregangan yang benar, sebagai upaya ketidaknyamanan dan nyeri muskuloskeletal, serta meningkatkan kesehatan dan kualitas hidup ibu hamil.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Creators: Nathanie, Keisha (00000067481)
Contributors: Talitha Pinasthika, Lalitya
Keywords: Aplikasi, Postur Tubuh, Kehamilan
Subjects: 700 Arts and Recreation
Divisions: Faculty of Art & Design > Visual Communication Design
Date Deposited: 30 Jan 2026 08:03
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/44437

Actions (login required)

View Item View Item