Pengaruh Pemanfaatan Instagram Terhadap Frekuensi Dan Intensitas Komunikasi Remaja Dengan Orangtua (Survei Terhadap Siswa-Siswi Sma Kristen Kanaan Tangerang)

Howie, Nico (2017) Pengaruh Pemanfaatan Instagram Terhadap Frekuensi Dan Intensitas Komunikasi Remaja Dengan Orangtua (Survei Terhadap Siswa-Siswi Sma Kristen Kanaan Tangerang). Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
Text
HALAMAN AWAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)

Abstract

Media baru merupakan istilah dari munculnya era digital saat ini. Sebagian besar teknologi yang disebut sebagai media baru adalah teknologi digital. Dimana segala macam bentuk informasi komunikasi melalui digital yang juga melibatkan masyarakat dalam proses komunikasi yang semakin berkembang (Mc Quail, 2011, h. 148). Saat ini kebutuhan manusia akan informasi semakin terus meningkat seiring dengan kemajuan teknologi, dan perkembangan akan kemampuan manusia untuk menghadapi era digital. begitu besar perkembangan teknologi saat ini pada akhirnya mengantarkan kita kepada konvergensi media, yang merupakan pencampuran media dengan informasi, komunikasi, dan tekonologi. Sehingga sebuah informasi juga dapat kita lihat dalam bentuk digital. Kebanyakan dari remaja saat ini akan sangat lebih mudah mengungkapkan perasaan sebenarnya melalui internet ketimbang pada bentuk komunikasi lainnya, hal tersenut karena mereka menganggab bahwa rumah adalah tempat dimana peraturan dan norma akan dikontrol secara ketat oleh orangtua (Boyd, 2007. Hal 18) Judul skripsi ini adalah “Pengaruh Usia Pengguna Instagram Terhadap Frekuensi dan Intensitas Komunikasi Remaja Dengan Orangtua”. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adakah pengaruh usia pengguna instagram terhadap frekuensi dan intensitas komunikasi remaja dengan orangtua. Jenis dari penelitian ini adalah eksplanatif yaitu untung mengetahui hubungan antar variabel, dengan jenis data kuantitatif. Responden dalam penelitian ini yaitu siswa-siswi SMA Kristen Kanaan Tangerang yang berjumlah 132 (kelas 10, 11 IPS,dan 11 IPA). Hasil penelitian menggunakan uji regresi berganda yaitu pengaruh antara variabel X terhadap Y1 dan Y2. ”. Maka dari itu hasil dari pengaruh usia pengguna Instagram (X) terhadap frekuensi komunikasi remaja dengan orangtua (Y1), dan intensitas komunikasi remaja dengan orangtua (Y2) yaitu 19,8%, dan sisanya masih terdapat 80,2% pengaruh dari faktor lain yang tidak diteliti oleh peneliti

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Media baru, Instagram, Remaja, orangtua, Frekuensi dan Intensitas komunikasi
Subjects: 300 Social Sciences
300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction > 302.23 Media of Communication, Mass Media
Divisions: Faculty of Communication > Digital Journalism
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 27 Feb 2019 08:43
Last Modified: 12 Apr 2023 06:31
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/5210

Actions (login required)

View Item View Item