Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Loyalitas Karyawan Generasi Millennials: Survei Pada PT Erajaya Swasembada Tbk Cabang Hayam Wuruk

Yonathan, Octavianti Fransisca (2017) Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Loyalitas Karyawan Generasi Millennials: Survei Pada PT Erajaya Swasembada Tbk Cabang Hayam Wuruk. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
Text
HALAMAN AWAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (975kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (961kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (790kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (991kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya iklim komunikasi dalam sebuah perusahaan terhadap loyalitas karyawan khususnya pada generasi millennials yang ada di Indonesia. Hal ini dikarenakan karakteristik generasi millennials yang sedikit berbeda dengan generasi-generasi sebelumnya, salah satunya adalah rendahnya loyalitas pada sebuah perusahaan. Rendahnya loyalitas akan mengakibatkan permasalahan bagi perusahaan yakni tingginya angka turnover pada perusahaan tersebut. Salah satu kunci loyalitas adalah pengaruh iklim komunikasi organisasi pada sebuah perusahaan. Pada penelitian ini, peneliti ingin melihat kaitan secara langsung pengaruh iklim organisasi dengan tingkat loyalitas karyawan pada perusahaan PT Erajaya Swasembada Tbk. Penelitian ini menggunakan metodologi kuantitatif dengan sifat penelitian eksplanatif. Pengumpuan data dilakukan melalui kuesioner daring kepada 42 responden. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah sensus. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif sangat sedang antara iklim komunikasi organisasi terhadap loyalitas karyawan generasi millennials PT Erajaya Swasembada Tbk Cabang Hayam Wuruk sebesar 13,5% dan sisanya dipengaruhi oleh beragam faktor yang tidak terangkum dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Iklim Komunikasi, Komunikasi Organisasi, Generasi Millennials, Generasi Y, Loyalitas Karyawan, Kuantitatif, PT Erajaya Swasembada Tbk
Subjects: 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction
300 Social Sciences > 330 Economics > 338 Production (Agriculture, Business Enterprise, Extraction of Minerals, General Production)
600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 658 General management (Risk Management, Profit and Loss, Logistics) > 658.4 Executive Management > 658.401 Planning and Strategic Management
Divisions: Faculty of Communication > Strategic Communication
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 04 Mar 2019 02:11
Last Modified: 05 Apr 2023 02:49
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/5482

Actions (login required)

View Item View Item