pengaruh profitabilitas, leverage, opini audit, komite audit, dan reputasi kap terhadap audit delay (studi pada perusahaan lq45 yang terdaftar di bei periode 2014-2016)

Apriliana, Wina (2018) pengaruh profitabilitas, leverage, opini audit, komite audit, dan reputasi kap terhadap audit delay (studi pada perusahaan lq45 yang terdaftar di bei periode 2014-2016). Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN AWAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text
SKRIPSI_WINA APRILIANA _ AKUNTANSI_14130210004.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Perbedaan waktu antara tanggal tutup buku laporan keuangan dengan tanggal laporan auditor independen mengindikasikan waktu penyelesaian audit. Kondisi ini dapat berpengaruh pada informasi laporan keuangan yang digunakan sebagai dasar pengambilan keputusan ekonomi bagi pihak yang berkepentingan. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris mengenai pengaruh profitabilitas yang diproksikan dengan rasio Return on Assets (ROA), leverage yang diproksikan dengan Debt to Equity Ratio (DER), opini audit, komite audit, dan reputasi KAP terhadap audit delay. Objek dalam penelitian ini yaitu perusahaan yang terindex dalam LQ 45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2016. Pemilihan sampel penelitian menggunakan metode purposive sampling dan data sekunder yang digunakan dalam penelitian ini dianalisa menggunakan metode regresi linear berganda. Jumlah sampel yang digunakan yaitu 27 perusahaan index LQ 45 yang memenuhi kriteria yang telah ditentukan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa profitabilitas yang diproksikan dengan rasio Return on Assets (ROA), leverage yang diproksikan dengan Debt to Equity Ratio (DER), opini audit, dan komite audit tidak berpengaruh terhadap audit delay. Sedangkan, reputasi KAP berpengaruh terhadap audit delay. Profitabilitas yang diproksikan dengan rasio Return on Assets (ROA), leverage yang diproksikan dengan Debt to Equity Ratio (DER), opini audit, komite audit, dan reputasi KAP secara simultan berpengaruh signifikan terhadap audit delay.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Subjects: 600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 657 Accounting > 657.45 Auditing
Divisions: Faculty of Business > Accounting
Depositing User: mr admin umn
Date Deposited: 02 Apr 2019 08:50
Last Modified: 21 Sep 2022 00:39
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/5659

Actions (login required)

View Item View Item