Sarungallo, Margareth Maria M (2018) peran produser dalam manajemen dana pada film “bektén”. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
biasanya disebut produser. Tetapi apa yang sebenarnya seorang produser lakukan. Tugas produser itu membuat produksi film terjadi. Seorang produser harus melakukannya dengan benar, jika semuanya benar dan membuat sebuah keputusan yang benar, maka hasilnya pun juga benar. Karena keberhasilan sebuah produksi tidak hanya dari tim produksi melainkan keharusan dalam sebuah produksi memiliki seorang produser. Anggaran film adalah hal yang sangat penting dan krusial. Anggaran menjadi hal yang sangat dibutuhkan dalam sebuah produksi, anggaran diibaratkan sebagai pondasi supaya dapat berdiri kokoh. Perencanaan anggaran pun sangat penting untuk menghindari over budget ataupun hutang. Dalam Skripsi Penciptaan ini penulis akan membahas perencanaan anggaran sampai budget akhir dalam sebuah produksi film pendek yang berjudul Bektén.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Subjects: | 700 Arts and Recreation 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 770 Photography, Computer Art, Cinematography, Videography, Film, Movie 700 Arts and Recreation > 790 Outline of Sports, Games and Entertainment > 791 Movie industry, Circuses, TV, Radio, Puppetry, Pageantry, Animal Performances |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Film & Animation |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 04 Jul 2019 07:48 |
Last Modified: | 12 Nov 2024 07:37 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/6576 |
Actions (login required)
View Item |