Octaria, Dwinugraha (2014) Pengaruh kondisi keuangan, return on assets, opini audit tahun sebelumnya, debt to total assets, ukuran perusahaan, dan reputasi auditor terhadap penerimaan opini audit going concern. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
|
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (706kB) | Preview |
|
|
Text
Bab II.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (467kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (977kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (1MB) |
||
|
Text
Bab V.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (687kB) | Preview |
|
Text
HALAMAN AWAL.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (656kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hubungan dari kondisi keuangan perusahaan, return on assets, opini audit tahun sebelumnya, debt to total assets, ukuran perusahaan dan reputasi auditor terhadap penerimaan opini audit going concern. Kondisi keuangan yang diukur dengan Revised Altman Model, debt default yang diukur dengan debt to total assets dan ukuran perusahaan diukur dengan natural logaritma dari total assets. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode tahun 2009–2012 yang telah diaudit dan dipublikasikan. Pemilihan sampel dilakukan dengan purposive sampling. Berdasarkan kriteria–kriteria tertentu yang telah ditentukan penulis, maka diperoleh 52 sampel. Metode yang digunakan untuk menganalisis hubungan antar variabel adalah metode regresi logistic untuk uji hipotesis, tabel -2 Log Likelihood untuk menilai model fit, Menilai Hosmer and Lemeshow untuk kelayakan model, klasifikasi tabel untuk menilai ketepatan model. Setelah dilakukan analisis data berdasarkan keenam variabel, maka didapatkan hasil penelitian bahwa variabel opini audit tahun sebelumnya mempunyai pengaruh signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern. Sedangkan kondisi keuangan return on assets, debt default, ukuran perusahaan dan reputasi auditor tidak berpengaruh terhadap penerimaan opini audit going concern. Hasil penelitian menilai model fit 62.144 lebih besar 2.447, kelayakan model regresi sebesar 0.984, menguji koefisien determinan sebesar 0.942, menilai ketepatan model keseluruahan sebesar 98.1%
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Subjects: | 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 303 Social Processes (Incl. Cultural Exchange, Conflict Resolution) > 303.38 Public Opinion 300 Social Sciences > 330 Economics > 336 Public Finance > 336.3 Fiscal Policy, Public Borrowing, Debt, Expenditure 600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 658 General management (Risk Management, Profit and Loss, Logistics) > 658.1 Organizations > 658.15 Financial Management |
Divisions: | Faculty of Business > Accounting |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 10 Jul 2017 01:48 |
Last Modified: | 26 May 2023 05:45 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/741 |
Actions (login required)
View Item |