Marcelino Wongso, Natanael (2021) Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Skin Care Menggunakan Metode AHP dan Topsis. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Kulit wajah dibuat dengan formula yang sesuai dengan tiap tipe kulit wajah. Di pasaran banyak sekali produk skin care yang beredar dengan harga yang bervariasi dan memiliki review rating yang berbeda-beda. Dalam pemilihan produk skin care, harga dan kualitas menjadi pertimbangan untuk menggunakan produk skin care. Dari permasalahan yang telah dipaparkan, maka dirancang dan dibangun sistem pendukung keputusan pemilihan skin care. Dataset yang diperlukan pada penelitian ini didapat dari Sociolla dan Towards Data Science berupa jenis tipe kulit produk skin care di Sephora. Sistem pendukung keputusan memiliki empat kriteria yakni price, rank/rating, effectiveness, dan repurchase. Berdasarkan penelitian yang telah dilaksanakan, rancang bangun sistem pendukung keputusan pemilihan skin care menggunakan metode AHP dan TOPSIS berhasil dilakukan. Metode AHP memiliki kelebihan yaitu terdapat perbandingan berpasangan pada setiap kriteria sehingga setiap kriteria memiliki weight value dari kepentingan setiap kriteria yang ada, sedangkan metode TOPSIS memiliki kelebihan dalam mengurutkan solusi yang dari paling ideal sesuai dengan kebutuhan dan permasalahan yang ada. Pengujian sistem dilakukan dengan meminta 30 responden untuk mengisi USE Questionnaire. Hasil persentase yang diperoleh berdasarkan penelitian adalah 83,38% atau bisa dikatakan sangat baik.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | AHP, Sistem pendukung keputusan, Skin care, TOPSIS, Website |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 004 Computer Science, Data Processing, Hardware > 004.2 Systems Analysis and Design, Information Architecture, Performance Evaluation |
Divisions: | Faculty of Engineering & Informatics > Informatics |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 24 Aug 2021 17:07 |
Last Modified: | 18 Aug 2023 05:13 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/15903 |
Actions (login required)
View Item |