Hinarno, Yosua (2021) Rancang Bangun Chatbot Untuk Pengaduan Masyarakat Kepada POLRI di PT Cakra Tekno Nusantara. Internship thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Text
HALAMAN_AWAL.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (315kB) |
||
|
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (5kB) | Preview |
|
|
Text
BAB_I.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (31kB) | Preview |
|
|
Text
BAB_II.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (232kB) | Preview |
|
|
Text
BAB_III.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (1MB) | Preview |
|
Text
BAB_IV.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (8kB) |
||
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (2MB) |
Abstract
Sebagian besar masyarakat dalam melaporkan kejadian yang mendesak ke POLRI(Kepolisian Negara Republik Indonesia) hanya mengetahui nomor nomor yang tertela di mobil POLRI namun sosialisasi manfaatnya agak kurang sehingga masyarakat kurang mengetahui secara detail adanya Call Center 110 tersebut sehingga keterlambatan polisi dalam menangani sebuah kejadian yang mendesak. Maka dari itu PT Cakra Tekno Nusantara bekerja sama dengan POLRI untuk merancang chatbot untuk memenuhi tuntutan masyarakat dalam melaporkan peristiwa atau kejadian mendesak kepada POLRI supaya bisa menjangkau masyarakat dalam era digital dan chatbot itu bernama Achi chatbot yang merupakan perancangan chatbot yang dibuat untuk menjadi layanan masyarakat dalam melaporkan suatu kejadian langsung cepat ke POLRI pusat lewat sosial media telegram yang dirancang dari PT Cakra Tekno Nusantara. Sebelum memulai merancang chatbot diberikan pengujian membuat web yang disebut web API Admin yang berisi fitur fitur kecerdasan buatan salah satu keunggulan nya ialah speech recognition yang berguna untuk mengambil data rekaman kejadian mendesak yang ditranskripkan ke dalam bentuk teks, web ini sebagai dasar dalam perancangan chatbot. Lalu framework yang dipakai untuk menjalankan chatbot yaitu framework Botman yang support untuk sosial media telegram dengan berbasis pemrograman PHP. Dengan demikian Chatbot yang dibuat untuk aplikasi pengaduan masyarakat tersebut selanjutnya akan dikembangkan dan diterapkan ke dalam aplikasi tersebut untuk mengirim pelaporan kejadian yang mendesak kepada POLRI maupun call center 110 supaya lebih cepat yang bekerja sama dengan PT Cakra Tekno Nusantara.
Item Type: | Thesis (Internship) |
---|---|
Keywords: | Chatbot, Framework Botman, POLRI, PT Cakra Tekno Nusantara, Web API Admin |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 006 Special Computer Methods > 006.3 Artificial Intelligence, Machine Learning, Pattern Recognition, Data Mining |
Divisions: | Faculty of Engineering & Informatics > Informatics |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 24 Aug 2021 21:14 |
Last Modified: | 24 Aug 2023 07:38 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/15916 |
Actions (login required)
View Item |