Ulfa, Anisa (2021) Pengaruh Perubahan Identitas Merek Terhadap Citra Merek (Sutudi Eksplanatif Tentang Retail Fasyen ZARA Indonesia). Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kegiatan redesign brand identity yang dilakukan oleh Retail-Fashion ZARA. Tujuan penelitian untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh redesign brand identity terhadap brand image ZARA dan seberapa besar pengaruh redesign brand identity terhadap brand image ZARA. Dengan mengacu pada teori Stimulus Organisme Respons (S-O-R), brand image, brand identity, logo, dan branding, maka penelitian ini menghipotesiskan kegiatan redesign brand identity yang dilakukan oleh brand ZARA berpengaruh terhadap brand image. Penelitian ini berjenis kuantitatif dengan sifat eksplanatif dan metode yang digunakan adalah metode survei. Data dikumpulkan melalui kuesioner daring yang disebarkan kepada 230 yang diambil secara purposive sampling. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa redesign memberikan kontribusi sebesar 85,9% terhadap brand image.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | Teori S-O-R, redesign, brand identity, brand image |
Subjects: | 100 Philosophy and Psychology > 120 Epistemology > 126 The self (personal identity, personality, personal branding) |
Divisions: | Faculty of Communication > Strategic Communication |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 24 Aug 2021 11:36 |
Last Modified: | 12 May 2023 01:19 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/17901 |
Actions (login required)
View Item |