Agung Ngurah Dharmawangsa, Anak (2021) Penerapan Mode Partisipatori dalam Film Dokumenter “Lives Beyond Pandemic”. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Penulis mengangkat topik penerapan mode partisipatori dalam dokumenter "Lives Beyond Pandemic" yang menceritakan perjuangan pemilik kebun pada kebun yang dikelola oleh seorang Mahasiswa Bernama Zainal dan keluarganya. Eksplorasi mode partisipatori dalam lingkup ini menjadi sangat menarik, tidak hanya menampilkan interaksi terhadap pembuat film dengan subjek atau karakter. Namun juga mengajak penonton untuk masuk kedalam kebun dan merasakan pengalaman berkebun secara visual. Dengan demikian kelebihan maupun kekurangan metode-metode dalam mode partisipatori dapat diketahui. Skripsi ini membahas seputar sequence pada lokasi kebun, dan juga menggunakan metode penelitian kualitatif yang mengutamakan kualitas data yang diperoleh.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | Partisipatori, Perkebunan, Pasar |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 070 News Media, Journalism and Publishing > 070 News, mass media, journalism, and publishing > 070.18 Documentary Films, Educational Films 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction > 302.14 Social Participation |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Film & Animation |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 03 Oct 2022 04:01 |
Last Modified: | 31 May 2023 01:52 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/19872 |
Actions (login required)
View Item |