Dhealingga, Velisha (2022) Illustration Book of Pontianak Dragon Dance Tradition. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Tarian naga Pontianak adalah tradisi yang menyimpan makna dan hal baik. Selain kuasanya yang dipercaya memiliki kuasa lebih untuk membersihkan isi kota, tradisi juga menyimpan nilai-nilai baik di dalamnya, seperti kekompakan, kebersamaan hingga toleransi yang baik untuk ditanamkan kepada generasi muda sejak dini. Sayangnya tradisi selama ini hanya terdokumentasi melalui media massa yang menayangkan hiburan dan kemeriahannya sebagai pelengkap hari raya Imlek. Hal ini kemudian menyebabkan salah persepsi pada masyarakat dan terbukti dari hasil penelitian kuesioner, bahwa hanya 9 anak muda yang tahu akan tujuan dilakukannya tradisi. Melalui masalah yang terjadi, penulis memutuskan untuk menjadi penyedia informasi yang memuat cerita dan nilai tersebut agar warisan yang telah diturunkan ini tetap lestari.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | Tradisi Tarian Naga Pontianak, Buku Ilustrasi, Bernilai vii Perancangan Media Informasi Tradisi Tarian Naga Pontianak, Velisha Dhea Lingga, Universitas Multimedia Nusantara |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 002 The book (writing, libraries, and book-related topics) |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Visual Communication Design |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 24 Nov 2022 08:37 |
Last Modified: | 04 Sep 2023 00:52 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/20120 |
Actions (login required)
View Item |