Hariwishwanatha Adityawarma, A.A.Ngr.Agung (2022) Perancangan UI/UX Aplikasi Mencegah Terjadinya Demensia di Usia Lanjut. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Demensia adalah penyakit yang menyerang daya ingat hingga kontrol emosi dari seseorang. Penyakit Demensia sudah sangat umum di seluruh dunia dan meningkat dengan sangat cepat, diperkirakan 46,8 atau 50 juta orang sudah terdiagnosis dengan Demensia di seluruh dunia. Sayangnya, mispersepsi masyarakat mengenai Demensia masih tinggi karena sebagian besar masyarakat masih menganggap Demensia adalah proses penuaan yang sifatnya alami. Karena masalah tersebut penulis merancang sebuah media informasi yang dapat mencegah demensia di usia lanjut dengan menggunakan metode Human Centered Design. Hasil karya dari perancangan ini diharapkan dapat melahirkan sebuah aplikasi yang dapat memberikan informasi yang berlebih mengenai demensia dan begitu pula pencegahannya.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Keywords: | Media Informasi, UI/UX, Mispersepsi, Demensia vi Perancangan UI/UX Aplikasi..., Agung Hariwishwanatha, Universitas Multimedia Nusantara |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 005 Computer Programming > 005.5 Application / Software 700 Arts and Recreation > 740 Graphic Arts and Decorative Arts > 741 Drawing and drawings (Incl. cartoons, animations, comics, graphic novels and caricatures) > 741.6 Graphic Design, Illustration |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Visual Communication Design |
SWORD Depositor: | Administrator UMN Library |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 08 Dec 2022 00:43 |
Last Modified: | 13 Sep 2023 02:06 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/20444 |
Actions (login required)
View Item |