Fungsi Kontrol Departemen Pembelian sebagai Peran Pembantu Kinerja PT Erna Djuliawati

Haekal, Rayhan Daffa (2023) Fungsi Kontrol Departemen Pembelian sebagai Peran Pembantu Kinerja PT Erna Djuliawati. Internship thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (311kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (183kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_II.pdf

Download (259kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_III.pdf

Download (591kB) | Preview
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (172kB)
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Kegiatan purchasing dalam suatu organisasi dibutuhkan prosedur yang baik agar dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Prosedur pembelian merupakan bagian penting dari organisasi perusahaan yang bertanggung jawab terhadap pengadaan dan pengelolaan material. Departement purchasing harus bisa menjalankan tugasnya dengan teliti dan sesuai dengan standar yang ditetapkan oleh managemen serta menggunakan prinsip pembelian dengan aturan yang berlaku selama pembelian barang terjadi. Keberadaan Departement Purchasing baik pada perusahaan skala besar menengah maupun kecil sangat diperlukan. Purchasing adalah suatu proses pencarian sumber, pemesanan dan pembelian barang atau jasa untuk kegiatan produksi. Selain berfungsi dalam pembelian atau pengadaan material atau bahan-bahan untuk produksi di perusahaan industri. Terdapat kata membeli berarti perusahaan harus mengeluarkan sejumlah uang. Pada esensinya disini berarti ada pekerjaan-pekerjaan yang berhubungan dengan dokumentasi dan validasi, yang menjadi tugas-tugas turunan yang harus dikerjakan oleh Departement Purchasing. Berbeda dengan pembelian biasa oleh konsumen, staf purchasing bekerja untuk membeli sesuatu yang dibutuhkan oleh departemen-departemen lain yang ada pada sebuah perusahaan. Beberapa tanggung jawab dan kegiatan yang harus diemban oleh staff Department Purchasing meliputi diantaranya ; memastikan kebutuhan perusahaan yang harus dibeli, memastikan setiap pembelian sudah disetujui oleh manajemen eksekutif, memastikan bahwa barang tiba dengan kondisi baik dan tiba tepat waktu, menjaga hubungan baik dengan vendor, mediasi pembayaran dan memastikan pembayaran tepat waktu, dan pencatatan, dokumentasi invoice/faktur atau purchase order, merupakan fungsi control yang harus benar-benar dilaksanakan sesuai standar operasi dan prosedur serta bebas atau minim kesalahan, karena laba/profit ataupun tujuan perusahaan juga sangat ditentukan oleh departemen pembelian.

Item Type: Thesis (Internship)
Keywords: Departemen Purchasing, tanggung jawab dan kegiatan, fungsi control
Subjects: 600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 658 General management (Risk Management, Profit and Loss, Logistics) > 658.4 Executive Management > 658.4013 Control and Quality Management
Divisions: Faculty of Business > Management
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 14 Feb 2023 11:09
Last Modified: 22 Jun 2023 05:52
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/23120

Actions (login required)

View Item View Item