Pengaruh Co-Branding pada Konten Instagram @sepatucompass terhadap Keputusan Pembelian

Aufathallah, Syauqi (2023) Pengaruh Co-Branding pada Konten Instagram @sepatucompass terhadap Keputusan Pembelian. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (179kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (519kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_II.pdf

Download (247kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_III.pdf

Download (372kB) | Preview
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (739kB)
[img]
Preview
PDF
BAB_V.pdf

Download (48kB) | Preview
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Sneakers merupakan salah satu tren fashion yang populer di Indonesia. Mulai banyak brand sneakers lokal yang bersaing satu sama lain untuk menarik konsumen. Pemasaran melalui social media merupakan suatu cara bagi brand agar dapat menjangkau konsumen mereka. Salah satunya dengan cara menciptakan konten melalui sosial media Instagram. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh dari co-branding pada konten Instagram @sepatucompass terhadap keputusan pembelian. Dalam penelitian ini menggunakan konsep co-branding yang terdiri dari 5 dimensi yaitu brand awareness, sufficienly strong, favorable, unique association, positive consumer judgments. Keputusan pembelian terdapat 5 dimensi yaitu need recognition, information search, evaluation of alternatives, purchase decision dan post purchase decision. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sampel 400 responden yang diambil melalui kuesioner online. Hasil dari penelitian ini terdapat pengaruh dari konten co-branding sebesar 63,1% terhadap keputusan pembelian dan sisanya 36,9% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti harga dan desain produk.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Co-branding, Konten Instagram, Keputusan Pembelian.
Subjects: 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction > 302.2 Communication
600 Technology (Applied Sciences) > 650 Management and Public Relations > 658 General management (Risk Management, Profit and Loss, Logistics) > 658.8 Mall, Shopping Center, E-Commerce > 658.87 Retail Channel > 658.872 Brand, Branding
Divisions: Faculty of Communication > Strategic Communication
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 11 Mar 2023 09:30
Last Modified: 15 Apr 2023 05:43
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/23999

Actions (login required)

View Item View Item