Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Intention to Use Streaming Video on Demand Services: Telaah pada Calon Pengguna GoPlay

Barbie Liudianto, Nathasya (2022) Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Intention to Use Streaming Video on Demand Services: Telaah pada Calon Pengguna GoPlay. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (497kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (217kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_II.pdf

Download (343kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_III.pdf

Download (590kB) | Preview
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF
BAB_V.pdf

Download (140kB) | Preview
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Memasuki era digitalisasi 4.0 ditandai dengan adanya perkembangan internet salah satunya dalam dunia hiburan seperti munculnya layanan Streaming Video On Demand (SVOD). SVOD merupakan layanan telivisi interaktif yang dapat disaksikan lewat internet. SVOD menjadi salah satu hiburan yang kian diminati masyarakat, terutama oleh anak muda. Salah satu layanan SVOD yang belum lama muncul yakni GoPlay. GoPlay merupakan aplikasi penyedia layanan Streaming Video On Demand yang serupa dengan aplikasi streaming lainnya, GoPlay merupakan aplikasi luncuran asal Indonesia yang dirilis oleh platform ternama di Indonesia yaitu GoJek. Namun GoPlay belum mampu menyaingi beberapa platform lain dari sisi jumlah pengguna. Secara garis besar ada beberapa kompetitor yang belum bisa disaingi oleh GoPlay dari sisi jumlah pengguna, yaitu Netflix, Disney+ Hotstar, dan Viu. Dari fenomena tersebut, oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan jumlah pengguna aplikasi GoPlay. Terdapat sembilan hipotesis yang akan diuji dalam penelitian ini. Data akan dianalisis dengan menggunakan Structural Equation Model (SEM) dengan perangkat SMARTPLS 3.2.9. Hasil pada penelitian ini menunjukan bahwa Compatibility memiliki pengaruh positif terhadap Perceived Ease of Use, Relative Advantage memiliki pengaruh positif terhadap Perceived Usefulness, Accessibility memiliki pengaruh positif terhadap Perceived Ease of Use dan juga Perceived Ease of Use, Perceived Usefulness, dan Perceived Safety memiliki pengaruh positif terhadap Atittude dan Perceived Performance Risk memiliki pengaruh negatif terhadap attitude. Dan hasil penelitian ini menunjukan bahwa Attitude memiliki pengaruh positif terhadap Intention to Use aplikasi GoPlay.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Streaming Video On Demand, GoPlay, Intention to Use
Subjects: 300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 304 Factors affecting social behavior
Divisions: Faculty of Business > Management
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 13 Mar 2023 09:16
Last Modified: 02 Jun 2023 06:17
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/24403

Actions (login required)

View Item View Item