Analisis Pengaruh Work from Home, Work-Life Balance dan Work Stress terhadap Penerapan Budaya Kerja Jarak Jauh Secara Permanen pada Usaha di Bidang Hukum

Leonard Limanta, Anthony (2022) Analisis Pengaruh Work from Home, Work-Life Balance dan Work Stress terhadap Penerapan Budaya Kerja Jarak Jauh Secara Permanen pada Usaha di Bidang Hukum. Master Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (623kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_II.pdf

Download (280kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_III.pdf

Download (321kB) | Preview
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (491kB)
[img]
Preview
PDF
BAB_V.pdf

Download (88kB) | Preview
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah budaya kerja Work from Home akibat pandemik Covid-19 bisa terus dilanjutkan dan menjadi cara kerja baru dengan menyelidiki beberapa faktor potensial antara fenomena yang terjadi yaitu Work Stress dan Work-Life Balance yang dialami oleh karyawan selama Work from Home dan Job Satisfaction sehingga Work from Home ini menjadi permanen dengan segala macam keuntungannya dengan cara penelitian kuantitatif berupa survei pada 96 responden karyawan bidang hukum yang bekerja secara WFH dan memiliki kantor yang berada di Jabodetabek menggunakan pengujian SEM-PLS. Temuan yang didapatkan menunjukkan bahwa Work from Home berpengaruh positif dan signifikan terhadap Work-Life Balance, Job Satisfaction dan Permanent Telework, berpengaruh negatif signifikan terhadap Work Stress. Work-Life Balance berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Job Satisfaction, Work Stress berpengaruh negatif signifikan terhadap Job Satisfaction dan Job Satisfaction berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Permanent Telework, beberapa hasil temuan tidak signifikan dipengaruhi oleh tingkat kepuasan karyawan yang tidak cukup mempengaruhi dan juga permasalah kontrol kerja yang perlu diatasi dalam manajemen agar beban kerja menjadi lebih terukur dan diperlukan evaluasi serta meeting regular guna menyampaikan permasalahan dan evaluasi pekerjaan dan juga mengadopsi sistem aplikasi tasklist dimana karyawan bisa melihat apa pekerjaannya pada hari itu, jumlah pekerjaan yang harus dikerjakan dan pencapaian yang harus diselesaikan pada hari itu.

Item Type: Thesis (Master Thesis)
Keywords: Pandemi, Bekerja dari rumah, Keseimbangan kehidupan kerja dan pribadi, Stress Pekerjaan, Bidang Hukum. x Analisis Pengaruh Work-Life Balance, Work Stress dan Job Satisfaction saat Work From Home terhadap Penerapan Budaya Kerja Jarak Jauh Secara Permanen pada Usaha di Bidang Hukum
Divisions: Faculty of Business > Master of Technology Management
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 15 Mar 2023 10:01
Last Modified: 15 Mar 2023 11:01
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/24759

Actions (login required)

View Item View Item