Pengaruh Viral Marketing #AdaApaDenganAyu di Media Sosial Twitter terhadap Minat Beli di Tokopedia

Feodora Darnesha Oswari, Florentina (2023) Pengaruh Viral Marketing #AdaApaDenganAyu di Media Sosial Twitter terhadap Minat Beli di Tokopedia. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (970kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (409kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (765kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_II.pdf

Download (504kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_III.pdf

Download (500kB) | Preview
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (849kB)
[img]
Preview
PDF
BAB_V.pdf

Download (237kB) | Preview
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Perubahan di masyarakat dari pola komunikasi, pola interaksi, serta pola melakukan pembelian akibat tekonologi komunikasi mendorong para pemasar membuat strategi komunikasi pemasaran digital yang mumpuni, salah satunya viral marketing. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah strategi viral marketing berupa video pertengkaran wanita bernama Ayu dan pesan hashtag #AdaApaDenganAyu di media sosial Twitter berpengaruh terhadap minat beli di Tokopedia. Pengumpulan data dilakukan dengan metode survei dengan menyebarkan kuesioner melalui Google Form kepada 400 responden dengan populasi pengikut media sosial Twitter @Tokopedia. Hasil penelitian menunjukkan nilai signifikansi <0,05 dan H0 ditolak. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh viral marketing #AdaApaDenganAyu di media sosial Twitter terhadap minat beli di Tokopedia yaitu sebesar 45,3%, dan 54,7% lainnya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain diluar dari variabel X. Selain itu, didapatkan juga nilai R sebesar 0.673 yang menunjukkan hubungan yang kuat dan positif antara variabel viral marketing dan minat beli.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: viral marketing, Twitter, minat beli
Subjects: ?? HD30 ??
Divisions: Faculty of Communication > Strategic Communication
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 20 Jul 2023 09:50
Last Modified: 20 Jul 2023 10:50
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/26304

Actions (login required)

View Item View Item