Dramaturgi pada Mahasiswa dalam Melakukan Eksistensi Diri dalam Media Sosial: Studi Kasus pada Media Sosial Tiktok

Rokhman, Rokhman (2023) Dramaturgi pada Mahasiswa dalam Melakukan Eksistensi Diri dalam Media Sosial: Studi Kasus pada Media Sosial Tiktok. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (659kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (298kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (652kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_II.pdf

Download (775kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_III.pdf

Download (348kB) | Preview
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (605kB)
[img]
Preview
PDF
BAB_V.pdf

Download (302kB) | Preview
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Media sosial saat ini berkembang sangat pesat, terbukti dari banyaknya aplikasi digital yang semakin berkembang, yang salah satunya ialah Tiktok, sejak tahun 2018 pengguna TikTok semakin meningkat dan menjadi media sosial paling favorit di kalangan banyak orang khususnya remaja, banyak remaja yang menjadikan Tiktok sebagai platform untuk eksis dalam media sosial. Adapun tujuan dari peneliti ingin mengetahui bagaimana Fenomena Penggunaan media sosial Tiktok sebagai ajang eksistensi diri. Metode penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan dengan jenis kualitatif deskriptif yang menggambarkan suatu konteks dunia nyata pemanfaatan media sosial Tiktok. Berdasarkan Hasil penelitian media sosial tiktok sudah banyak terjadi dikalangan mahasiswa karena mereka secara alami mudah bergaul dan bersemangat menggunakan teknologi terkini yang sangat bagus sebab aplikasi Tiktok ini sangat erat kaitannya dengan kreativitas bagi penggunanya dan juga kepercayaan diri pengguna dengan TikTok dikarenakan Tiktok aplikasi yang banyak disukai dan digunakan oleh kalangan manapun, yang sedang mencari hiburan dan ingin menunjukkan eksistensinya. Maka dapat disimpulkan bahwa media sosial tiktok ini dapat menunjukkan eksistensi diri mahasiswa universitas multimedia nusantara yang karakter diri nya bisa sebagai desainer, beauty vlogger ataupun yang lainnya melalui berbagai video yang dibuat nya di tiktok dengan itu eksistensi diri nya terbentuk dikenal sesuai dengan apa yang di upload di tiktok.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Media sosial, Tiktok, Eksistensi Diri, Dramaturgi
Subjects: ?? HD30 ??
Divisions: Faculty of Communication > Strategic Communication
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 20 Jul 2023 09:57
Last Modified: 20 Jul 2023 10:57
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/26373

Actions (login required)

View Item View Item