Penerapan Data Analysis pada Perusahaan Penjualan Mobil Bekas Setir Kanan - ACC

Rizki Baihaki, Fachri (2023) Penerapan Data Analysis pada Perusahaan Penjualan Mobil Bekas Setir Kanan - ACC. MBKM thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img]
Preview
PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (386kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (132kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_II.pdf

Download (342kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
BAB_III.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (78kB)
[img]
Preview
PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (133kB) | Preview
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] PDF
LEMBAR_PENGESAHAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB)

Abstract

Setir Kanan Astra Credit Companies adalah perusahaan penjualan mobil bekas dari berbagai merek. Perusahaan berencana dapat mengolah data yang dimiliki agar bisa membantu dalam meningkatkan penjualan dengan mengetahui tipe, merek dan warna mobil yang paling banyak terjual dan mendapatkan rata-rata keuntungan terbanyak. Proses kerja magang sebagai data analyst di Setir Kanan Astra Credit Companies dilakukan selama 800 jam dengan mengerjakan beberapa proyek yang menggunakan kerangka kerja CRISP-DM, menggunakan perangkat lunak Visual Studio Code dengan bahasa pemrograman Python yang didukung dengan berbagai library dari environment Jupyter Notebook. Dengan kendala terbatasnya perangkat yang dapat digunakan untuk mengerjakan proyek serta kesulitan memperoleh data yang masih bersifat terpusat dapat tetap melanjutkan proses kerja magang dengan membagi waktu dengan praktisi data analyst dan mengerjakan proyek yang ada dan mempelajari data lebih jauh dengan tetap menindaklanjuti untuk meminta data kepada pusat. Tidak adanya praktisi data analyst yang paham menggunakan tools pengolahan data yang bersifat advanced mengharuskan peserta magang untuk mempelajari dan eksplor melalui internet. Kegiatan magang dalam pembuatan model prediksi yang dilakukan sebagai bentuk proyek memberikan bantuan bagi perusahaan untuk membuat keputusan seperti menentukan jumlah, model maupun warna unit yang akan dimasukkan sebagai pasokan unit mobil agar tidak terjadi penyia-nyiaan unit mobil ataupun kekurangan unit.

Item Type: Thesis (MBKM)
Keywords: Data, Magang, Mobil
Subjects: ?? T70 ??
Divisions: Faculty of Engineering & Informatics > Information System
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 24 Sep 2023 15:06
Last Modified: 24 Sep 2023 16:06
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/26949

Actions (login required)

View Item View Item