Perancangan Kampanye Digital dalam Media Sosial Instagram dan Tiktok untuk Ubud Writers & Readers Festival 2021

Gabriela, Elizabeth (2022) Perancangan Kampanye Digital dalam Media Sosial Instagram dan Tiktok untuk Ubud Writers & Readers Festival 2021. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (129kB)
[img] Text
BAB_I.pdf

Download (669kB)
[img] Text
BAB_II.pdf

Download (212kB)
[img] Text
BAB_III.pdf

Download (483kB)
[img] Text
BAB_IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Ubud Writers & Readers Festival merupakan sebuah event literasi dan seni bertaraf internasional di bawah Yayasan Mudra Swari Saraswati yang berlokasi di Ubud, Bali. Kurangnya pemanfaatan berbagai jenis media sosial dan belum adanya pembaharuan strategi marketing, terutama pada media sosial yang tengah populer di Indonesia latar belakang perancangan dari karya ini. Tujuan dari dirancangnya karya ini untuk menciptakan strategi pemasaran digital untuk membangun brand awareness Ubud Writers & Readers Festival kepada audiens yang berusia 20-35 tahun pada media sosial Instagram dan segala rentang usia pada media sosial TikTok di Indonesia. Karya ini bermanfaat untuk berkontribusi dalam bahasan mengenai komunikasi digital marketing yang menghasilkan materi pemasaran digital Ubud Writers & Readers Festival berupa kampanye digital pada akun Instagram dan akun TikTok. Konsep utama yang mendasari perancangan karya ini adalah digital marketing strategy milik Simon Kingsnorth. Sedangkan untuk konsep pendukung, perancangan karya ini menggunakan konsep kampanye digital, media social marketing, media social for event, aplikasi TikTok, aplikasi Instagram, dan key performance indicator. Karya ini menghasilkan Instagram Feed 18 post, Instagram Story 35 post, Instagram TV 6 post, Instagram Reels 6 post dan TikTok 6 post. Setelah kampanye digital dilaksanakan dan hasil dianalisis, dapat disimpulkan bahwa kampanye digital yang dilaksanakan pada media sosial Instagram berhasil. Sedangkan hasil kampanye digital pada media sosial TikTok tidak maksimal. Keberhasilan dari kampanye digital pada media sosial Instagram @ubudwritersfest disebabkan akun tersebut sudah memiliki banyak pengikut dan banyaknya frekuensi unggahan konten pada Instagram Story, yakni 5 Instagram Story setiap harinya dalam kurun waktu satu minggu.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Kampanye Digital, Media Sosial, Instagram, TikTok, Ubud Writers & Readers Festival
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 006 Special Computer Methods > 006.7 Multimedia Systems, Blogs, Social Media, Web Application Frameworks
000 Computer Science, Information and General Works > 070 News Media, Journalism and Publishing > 070 News, mass media, journalism, and publishing
300 Social Sciences > 300 Social sciences, sociology and anthropology > 302 Social interaction, Interpersonal interaction > 302.23 Media of Communication, Mass Media
Divisions: Faculty of Communication > Strategic Communication
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 18 Jan 2024 09:06
Last Modified: 18 Jan 2024 09:06
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/27660

Actions (login required)

View Item View Item