Validasi Konsep Produk dan Rencana Bisnis MAPAW Health: Solusi bagi Premium Pet Parent untuk Memudahkan Monitoring dan Memastikan Penanganan Kesehatan Hewan Peliharaan

Natasya Della Sisilia, Bun (2023) Validasi Konsep Produk dan Rencana Bisnis MAPAW Health: Solusi bagi Premium Pet Parent untuk Memudahkan Monitoring dan Memastikan Penanganan Kesehatan Hewan Peliharaan. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)
[img] Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (829kB)
[img] Text
BAB_I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text
BAB_III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text
BAB_II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (5MB)
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text
BAB_V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (974kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (6MB)

Abstract

Melihat pertumbuhan pasar industri kebutuhan hewan peliharaan sangat meningkat dari tahun ke tahun. Seiring berjalannya waktu semakin banyak orang yang mulai merasakan manfaat dari memiliki hewan peliharaan. Melihat tren untuk memelihara hewan peliharaan semakin lama akan semakin tinggi, hal tersebut disebabkan karena pengaruh positif terhadap kepemilikan hewan peliharaan bagi manusia. Pertumbuhan volume perawatan hewan peliharaan terlihat di seluruh saluran penjualan, dan penjualan online berkembang lebih cepat di hampir setiap sub kategori. MAPAW HEALTH mengembangkan produk dan aplikasi untuk monitoring kesehatan hewan peliharaan dan memberikan akses pemesanan layanan kesehatan untuk hewan peliharaan yang mudah dan cepat. Perencanaan aplikasi MAPAW HEALTH dilakukan dengan validasi konsep produk untuk mengukur tingkat potensial customer yang tertarik dengan perencanaan Aplikasi MAPAW HEALTH. Berdasarkan hasil validasi konsep produk yang Kami lakukan, Kami mendapatkan respon positif yang menunjukkan bahwa premium pet parent setuju dan tertarik dengan MAPAW HEALTH, dimana berdasarkan validasi konsep produk yang kami lakukan di Pantjoran PIK didapat bahwa dari 101 responden sebesar 83,2% teratrik untuk menggunakan aplikasi MaPaw Health dan sebesar 16,8% mempertimbangkan untuk menggunakan aplikasi MaPaw Health. Kami memperoleh data validasi konsep produk yang sangat positif, dimana data tersebut mendukung untuk projek perencanaan MAPAW HEALTH dapat direalisasikan baik untuk di masa depan, karena memiliki manfaat baik dan memberikan penyelesaian masalah premium pet parents terhadap kondisi medis hewan peliharaannya.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Validasi Konsep Produk aplikasi, Premium Pet Parent, Fitur, Hewan Peliharaan.
Subjects: 300 Social Sciences > 330 Economics > 338 Production (Agriculture, Business Enterprise, Extraction of Minerals, General Production)
Divisions: Faculty of Business > Management
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 13 Mar 2024 09:24
Last Modified: 13 Mar 2024 09:32
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/28227

Actions (login required)

View Item View Item