Pengaruh Konten TikTok terhadap Keputusan Pembelian di Aplikasi Shopee pada Mahasiswa Tangerang Raya

Naufal Ramadhan, Ardiassyach (2026) Pengaruh Konten TikTok terhadap Keputusan Pembelian di Aplikasi Shopee pada Mahasiswa Tangerang Raya. Bachelor Thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (981kB)
[img] PDF
BAB_I.pdf

Download (469kB)
[img] PDF
BAB_II.pdf

Download (518kB)
[img] PDF
BAB_III.pdf

Download (526kB)
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (672kB)
[img] PDF
BAB_V.pdf

Download (221kB)
[img] PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (226kB)
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Perkembangan media sosial, khususnya TikTok, telah menjadi salah satu faktor penting dalam memengaruhi perilaku konsumsi generasi muda. Konten TikTok yang bersifat informatif, visual, dan interaktif sering kali menjadi sumber referensi sebelum konsumen mengambil keputusan pembelian di platform e-commerce, termasuk TikTok Shop. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konten TikTok terhadap keputusan pembelian di TikTok Shop pada mahasiswa di wilayah Tangerang Raya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei melalui kuesioner yang disebarkan secara daring menggunakan Google Form. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Stimulus­ Organism­Response (S­O­R) dan model AISAS (Attention, Interest, Search, Action, Share). Sampel penelitian berjumlah 100 responden yang dipilih menggunakan teknik non-probability sampling dengan kombinasi purposive sampling dan convenience sampling. Data dianalisis menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, analisis regresi linear sederhana, uji t parsial, dan uji koefisien determinasi dengan bantuan perangkat lunak SPSS versi 30. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konten TikTok berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian di TikTok Shop. Nilai koefisien determinasi sebesar 0,733 atau 73,3% menunjukkan bahwa konten TikTok mampu menjelaskan sebagian besar variasi keputusan pembelian mahasiswa. Berdasarkan temuan tersebut, dapat disimpulkan bahwa konten TikTok memiliki peran penting dalam mendorong keputusan pembelian mahasiswa Tangerang Raya di TikTok Shop.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Creators: Naufal Ramadhan, Ardiassyach (00000063021)
Contributors: Mauldina, Siti Fifthya
Keywords: Konten TikTok, Keputusan Pembelian, TikTok Shop, Media Sosial, Mahasiswa
Subjects: 300 Social Sciences
Divisions: Faculty of Communication > Strategic Communication
Date Deposited: 24 Jan 2026 08:02
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/43871

Actions (login required)

View Item View Item