Eduard, Benediktus (2018) Penerapan teknik handheld untuk menggambarkan emosi tokoh anak dalam film the apple and its tree. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.
Abstract
Sebuah film yang baik mampu membawa penonton masuk dan merasakan apa yang ada dalam suasana cerita tersebut. Dalam film The Apple and Its Tree, penulis berperan sebagai seorang sinematografer yang bertugas untuk mewujudkan keinginan sutradara. Penulis menggunakan pergerakan handheld untuk menggambarkan perubahan emosi Elva, tokoh utama dalam film dengan tokoh Papa. Perubahan emosi Elva terlihat jelas ketika Elva sedang bersama dengan Papa. Ketika emosi Elva berubah menjadi semakin meningkat karena harus melakukan interaksi dengan Papa, pergerakan kamera akan menjadi tidak stabil, sesuai dengan emosi Elva. Diharapkan setelah menonton film ini, penonton dapat merasakan perubahan emosi yang terjadi pada Elva.
Item Type: | Thesis (Bachelor Thesis) |
---|---|
Subjects: | 700 Arts and Recreation 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 770 Photography, Computer Art, Cinematography, Videography, Film, Movie 700 Arts and Recreation > 790 Outline of Sports, Games and Entertainment > 791 Movie industry, Circuses, TV, Radio, Puppetry, Pageantry, Animal Performances > 791.43 Film crew (director, script, actor, actress, editor, producer) |
Divisions: | Faculty of Art & Design > Film & Animation |
Depositing User: | Administrator UMN Library |
Date Deposited: | 03 Jul 2019 08:31 |
Last Modified: | 30 Jan 2023 08:45 |
URI: | https://kc.umn.ac.id/id/eprint/6498 |
Actions (login required)
View Item |