Peran Video Editor Dalam Iklan Makanan Pada Studio Tema Production

Gunawan, Elvira Lisa (2019) Peran Video Editor Dalam Iklan Makanan Pada Studio Tema Production. Internship thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (655kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (120kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (239kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (725kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (2MB) | Preview
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (128kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (2MB)

Abstract

Editor merupakan seorang yang mempunyai peranan penting dalam perfilman atau televisi karena dialah yang merupakan orang kreatif dan berinovasi untuk menciptakan sebuah video yang bisa menarik penonton untuk menontonnya. Tidak hanya dia saja yang bekerja untuk menciptakan video yang kreatif tetapi ada orang- orang yang juga membantu dia menciptakan video tersebut dan biasanya mereka akan berkumpul lalu mendirikan suatu perusahaan yang disebut dengan Production House (Rumah Produksi). Production House merupakan perusahaan yang bergerak dibidang jasa video dari pembuatan sampai hasilnya diberikan kepada client. Perusahaan ini mempunyai fokus untuk memberikan video dengan karya artistik atau jurnalistik. Karya artistik berfokus kepada keindahan atau keestetikaan produk seperti iklan-iklan televisi. Iklan-iklan juga sangat mempengaruhi penjualan pada suatu produk dan hal ini dipandang oleh sejumlah toko makanan atau restauran untuk mereka bisa menjual produk makanan atau menjual makanan unggulannya. Production House yang berfokus kepada keindahan atau keestetikaan produk (karya artistik) merupakan rumah produksi yang bernama Tema Production. Tema production merupakan perusahaan yang penulis lakukan kerja magang pada bidang editor untuk video makanan Hello Sunday. Pengalaman penulis tidak hanya melakukan pengeditan tetapi penulis juga bertemu dengan client, bisa melihat cara pembuatan company profile, melakukan pemasaran seperti jaga booth, dan masih banyak lagi. Dalam proses pengeditan, penulis mengalami kendala seperti kesalahpahaman dan hal ini membuat penulis diharuskan untuk berani bertanya supaya kesalapahaman itu bisa dihindari seminim mungkin.

Item Type: Thesis (Internship)
Keywords: editor, Production House, magang, proses pengeditan, iklan makanan
Subjects: 700 Arts and Recreation > 770 Photography, Computer Art, Film, Video > 770 Photography, Computer Art, Cinematography, Videography, Film, Movie
700 Arts and Recreation > 790 Outline of Sports, Games and Entertainment > 791 Movie industry, Circuses, TV, Radio, Puppetry, Pageantry, Animal Performances > 791.43 Film crew (director, script, actor, actress, editor, producer)
Divisions: Faculty of Art & Design > Film & Animation
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 04 Dec 2020 03:00
Last Modified: 12 Sep 2023 00:54
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/11760

Actions (login required)

View Item View Item