Rancang Bangun Hybrid Application untuk Sistem Asistensi KRS dengan Metode Pengembangan Rapid Application Development (Studi Kasus: Biro Informasi Akademik Universitas Multimedia Nusantara)

Budiman, Neville (2020) Rancang Bangun Hybrid Application untuk Sistem Asistensi KRS dengan Metode Pengembangan Rapid Application Development (Studi Kasus: Biro Informasi Akademik Universitas Multimedia Nusantara). Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] Text
HALAMAN_AWAL.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (668kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (231kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (278kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (3MB) | Preview
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (3MB)
[img]
Preview
Text
BAB_V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (598kB) | Preview

Abstract

Kartu Rencana Studi (KRS) merupakan kegiatan penyusunan jadwal mata kuliah yang dilakukan oleh mahasiswa disetiap semester perkuliahan. KRS sendiri dapat dilakukan oleh mahasiswa dengan mudah di semua tempat tanpa harus hadir di kampus karena dapat dilakukan di website resmi universitas tersebut. Namun di setiap kegiatan KRS selalu ada kendala yang dihadapi seperti kelas yang tutup ataupun sudah penuh. Mahasiswa harus ke posko untuk melakukan permintaan pembukaan kelas dan juga penambahan kuota kelas. Semakin banyaknya mahasiswa akan membuat mahasiswa harus mengantri lama di posko hanya untuk hal-hal teknis data seperti pembukaan kelas ataupun penambahan kuota kelas untuk mata kuliah yang akan diambil oleh mahasiswa. Dengan begitu dibutuhkan peranan sistem yakni Sistem Asistensi KRS yang akan digunakan untuk permintaan pembukaan kelas, penambahan kapasitas, dan pertanyaan lain bagi mahasiswa serta untuk menanggapi permintaan maupun pertanyaan dari mahasiswa bagi pihak Biro Informasi Akademik (BIA). Sistem telah berhasil dirancang dan dibangun dengan menggunakan metode pengembangan Rapid Application Development (RAD) serta telah diuji terhadap 34 responden dari mahasiswa aktif Universitas Multimedia Nusantara dan 3 responden dari BIA. Evaluasi dilakukan dengan metode Technology Acceptance Model (TAM) dan dihitung tingkat penerimaannya dengan skala Likert. Hasil pengujian untuk mahasiswa mendapatkan persentase sebesar 86,14% untuk kemudahan penggunaan (perceived ease of use) dan persentase sebesar 87,84% untuk kegunaan peningkatan kinerja (perceived usefulness). Hasil pengujian untuk BIA mendapatkan persentase sebesar 78,67% untuk kemudahan penggunaan (perceived ease of use) dan persentase sebesar 81, 33% untuk kegunaan peningkatan kinerja (perceived usefulness).

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: KRS, BIA, Asistensi KRS, RAD, TAM, Likert
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 000 Computer Science, Knowledge and Systems > 005 Computer Programming > 005.5 Application / Software
Divisions: Faculty of Engineering & Informatics > Informatics
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 04 Dec 2020 15:28
Last Modified: 28 Jun 2023 08:44
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/14836

Actions (login required)

View Item View Item